| (0.09) | Ul 9:19 |
| Sebab aku gentar karena murka dan kepanasan amarah yang ditimpakan TUHAN kepadamu, sampai Ia mau memunahkan kamu. w Tetapi sekali inipun TUHAN mendengarkan aku. x |
| (0.09) | Ul 17:2 |
| "Apabila di tengah-tengahmu di salah satu tempatmu yang diberikan kepadamu oleh TUHAN, Allahmu, ada terdapat seorang laki-laki atau perempuan yang melakukan apa yang jahat di mata TUHAN, Allahmu, dengan melangkahi perjanjian-Nya, k |
| (0.09) | Ul 19:10 |
| supaya jangan tercurah darah y orang yang tidak bersalah di negeri yang diberikan TUHAN, Allahmu, kepadamu menjadi milikmu dan hutang darah z melekat kepadamu. |
| (0.09) | Ul 24:14 |
| Janganlah engkau memeras pekerja harian yang miskin dan menderita 1 , baik ia saudaramu maupun seorang asing yang ada di negerimu, i di dalam tempatmu. |
| (0.09) | Ul 28:20 |
| TUHAN akan mendatangkan kutuk, o huru-hara dan penghajaran p ke antaramu dalam segala usaha yang kaukerjakan, sampai engkau punah dan binasa q dengan segera karena jahat r perbuatanmu, sebab engkau telah meninggalkan Aku. |
| (0.09) | Ul 33:9 |
| yang berkata tentang ayahnya dan tentang ibunya: c aku tidak mengindahkan mereka; ia yang tidak mau kenal saudara-saudaranya 1 dan acuh tak acuh terhadap anak-anaknya. Sebab orang-orang Lewi itu berpegang pada firman-Mu dan menjaga perjanjian-Mu; d |
| (0.09) | Ul 4:19 |
| dan juga supaya jangan engkau mengarahkan matamu ke langit, sehingga apabila engkau melihat matahari, c bulan dan bintang, d segenap tentara e langit, engkau disesatkan f untuk sujud menyembah g dan beribadah kepada sekaliannya itu, yang justru diberikan TUHAN, Allahmu, kepada segala bangsa di seluruh kolong langit sebagai bagian mereka, |
| (0.09) | Ul 5:9 |
| Jangan sujud menyembah kepadanya atau beribadah kepadanya, sebab Aku, TUHAN Allahmu, adalah Allah yang cemburu, yang membalaskan kesalahan bapa c kepada anak-anaknya dan kepada keturunan yang ketiga dan keempat dari orang-orang yang membenci Aku, d |
| (0.09) | Ul 11:6 |
| pula apa yang dilakukan-Nya p terhadap Datan dan Abiram, anak-anak Eliab, anak Ruben, yakni ketika tanah mengangakan q mulutnya dan menelan mereka dengan seisi rumahnya, kemah-kemah dan segala yang mengikuti mereka, di tengah-tengah seluruh orang Israel. |
| (0.09) | Ul 17:12 |
| Orang yang berlaku terlalu berani d dengan tidak mendengarkan perkataan imam yang berdiri di sana sebagai pelayan e TUHAN, Allahmu, ataupun perkataan hakim, maka orang itu harus mati. f Demikianlah harus kauhapuskan yang jahat itu dari antara orang Israel. g |
| (0.09) | Ul 32:43 |
| Bersorak-sorailah, l hai bangsa-bangsa karena umat-Nya, sebab Ia membalaskan darah hamba-hamba-Nya, m Ia membalas dendam kepada lawan-Nya, n dan mengadakan pendamaian bagi tanah umat-Nya. o " |



