Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 21 - 40 dari 84 ayat untuk di tempat-tempat di mana AND book:44 [Semua Versi Bahasa Indonesia] (0.001 detik)
Pindah ke halaman: Sebelumnya 1 2 3 4 5 Selanjutnya
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(0.33)Kis 7:49

Langit adalah takhta-Ku, dan bumi adalah tumpuan kaki-Ku. r  Rumah apakah yang akan kamu dirikan bagi-Ku, demikian firman Tuhan, tempat apakah yang akan menjadi perhentian-Ku?

(0.33)Kis 18:5

Ketika Silas k  dan Timotius l  datang dari Makedonia, m  Paulus dengan sepenuhnya dapat memberitakan firman, di mana ia memberi kesaksian kepada orang-orang Yahudi, bahwa Yesus adalah Mesias. n 

(0.33)Kis 16:13

Pada hari Sabat m  kami ke luar pintu gerbang kota. Kami menyusur tepi sungai dan menemukan tempat sembahyang Yahudi, yang sudah kami duga ada di situ; setelah duduk, kami berbicara kepada perempuan-perempuan yang ada berkumpul di situ.

(0.32)Kis 1:13

Setelah mereka tiba di kota, naiklah mereka ke ruang atas, y  tempat mereka menumpang. Mereka itu ialah Petrus dan Yohanes, Yakobus dan Andreas, Filipus dan Tomas, Bartolomeus dan Matius, Yakobus bin Alfeus, dan Simon orang Zelot dan Yudas bin Yakobus. z 

(0.29)Kis 24:12

Dan tidak pernah orang mendapati aku sedang bertengkar dengan seseorang atau mengadakan huru-hara, h  baik di dalam Bait Allah, i  maupun di dalam rumah ibadat, atau di tempat lain di kota.

(0.27)Kis 1:24

Mereka semua berdoa p  dan berkata: "Ya Tuhan, Engkaulah yang mengenal hati q  semua orang, tunjukkanlah r  kiranya siapa yang Engkau pilih dari kedua orang ini,

(0.24)Kis 17:19

Lalu mereka membawanya menghadap sidang Areopagus g  dan mengatakan: "Bolehkah kami tahu ajaran baru h  mana yang kauajarkan ini?

(0.23)Kis 23:29

Ternyatalah bagiku, bahwa ia didakwa karena soal-soal hukum Taurat i  mereka, tetapi tidak ada tuduhan, j  atas mana ia patut dihukum mati atau dipenjarakan.

(0.23)Kis 8:31

Jawabnya: "Bagaimanakah aku dapat mengerti, kalau tidak ada yang membimbing aku?" Lalu ia meminta Filipus naik dan duduk di sampingnya.

(0.15)Kis 12:24

Maka firman Tuhan o  makin tersebar p  dan makin banyak didengar orang.

(0.15)Kis 7:52

Siapakah dari nabi-nabi yang tidak dianiaya v  oleh nenek moyangmu? Bahkan mereka membunuh orang-orang yang lebih dahulu memberitakan tentang kedatangan Orang Benar, yang sekarang telah kamu khianati dan kamu bunuh. w 

(0.10)Kis 2:8

Bagaimana mungkin kita masing-masing mendengar mereka berkata-kata dalam bahasa kita sendiri, yaitu bahasa yang kita pakai di negeri asal kita:

(0.10)Kis 17:26

Dari satu orang saja Ia telah menjadikan semua bangsa dan umat manusia untuk mendiami seluruh muka bumi dan Ia telah menentukan musim-musim bagi mereka dan batas-batas kediaman q  mereka,

(0.10)Kis 7:4

Maka keluarlah ia dari negeri orang Kasdim, lalu menetap di Haran. Dan setelah ayahnya meninggal, Allah menyuruh dia pindah dari situ ke tanah ini, tempat kamu diam l  sekarang;

(0.10)Kis 4:31

Dan ketika mereka sedang berdoa, goyanglah j  tempat mereka berkumpul itu dan mereka semua penuh dengan Roh Kudus 1 , k  lalu mereka memberitakan firman Allah l  dengan berani 2 . m 

(0.10)Kis 26:11

Dalam rumah-rumah ibadat aku sering menyiksa i  mereka dan memaksanya untuk menyangkal imannya dan dalam amarah yang meluap-luap aku mengejar mereka, bahkan sampai ke kota-kota asing."

(0.10)Kis 27:41

Tetapi mereka melanggar busung pasir, dan terkandaslah kapal itu. Haluannya terpancang dan tidak dapat bergerak dan buritannya hancur dipukul oleh gelombang h  yang hebat.

(0.09)Kis 17:1

Paulus dan Silas mengambil jalan melalui Amfipolis dan Apolonia dan tiba di Tesalonika. a  Di situ ada sebuah rumah ibadat orang Yahudi.

(0.09)Kis 28:13

Dari situ kami menyusur pantai, lalu sampai ke Regium. Sehari kemudian bertiuplah angin selatan dan pada hari kedua sampailah kami di Putioli.

(0.09)Kis 13:1

Pada waktu itu dalam jemaat di Antiokhia t  ada beberapa nabi u  dan pengajar, v  yaitu: Barnabas w  dan Simeon yang disebut Niger, dan Lukius orang Kirene, x  dan Menahem yang diasuh bersama dengan raja wilayah Herodes, y  dan Saulus.




TIP #26: Perkuat kehidupan spiritual harian Anda dengan Bacaan Alkitab Harian. [SEMUA]
dibuat dalam 0.09 detik
dipersembahkan oleh YLSA