| (0.20) | Bil 29:11 |
| dan seekor kambing q jantan sebagai korban penghapus dosa, selain dari pada korban penghapus dosa pembawa pendamaian dan korban bakaran r yang tetap serta dengan korban sajiannya dan korban-korban curahannya. s |
| (0.19) | Bil 3:25 |
| Yang harus dipelihara oleh bani Gerson dalam Kemah Pertemuan ialah Kemah Suci d dan Kemah dengan tudungnya, e tirai pintu f Kemah Pertemuan, g |
| (0.19) | Bil 21:1 |
| Raja negeri Arad, y orang Kanaan yang tinggal di Tanah Negeb, z mendengar, bahwa Israel datang dari jalan Atarim, lalu ia berperang melawan Israel, dan diangkutnya beberapa orang tawanan dari pada mereka. |
| (0.19) | Bil 29:14 |
| juga sebagai korban sajiannya: x tepung yang terbaik, diolah dengan minyak, yakni tiga persepuluh efa untuk setiap lembu dari ketiga belas ekor lembu jantan itu, dua persepuluh efa untuk setiap domba dari kedua ekor domba jantan itu, |
| (0.19) | Bil 22:5 |
| Raja ini mengirim utusan kepada Bileam 1 bin Beor, b ke Petor yang di tepi sungai Efrat, c ke negeri teman-teman sebangsanya, untuk memanggil dia, dengan pesan: "Ketahuilah, ada suatu bangsa keluar dari Mesir; d sungguh, sampai tertutup permukaan bumi olehnya, dan mereka sedang berkemah di depanku. |



