| (0.90) | Luk 24:19 |
| Kata-Nya kepada mereka: "Apakah itu?" Jawab mereka: "Apa yang terjadi dengan Yesus orang Nazaret. k Dia adalah seorang nabi 1 , l yang berkuasa dalam pekerjaan dan perkataan di hadapan Allah dan di depan seluruh bangsa kami. |
| (0.43) | Luk 4:7 |
| Jadi jikalau Engkau menyembah aku, seluruhnya itu akan menjadi milik-Mu." |
| (0.42) | Luk 8:37 |
| Lalu seluruh penduduk daerah Gerasa meminta kepada Yesus, supaya Ia meninggalkan mereka, v sebab mereka sangat ketakutan. Maka naiklah Ia ke dalam perahu, lalu berlayar kembali. |
| (0.42) | Luk 24:27 |
| Lalu Ia menjelaskan kepada mereka apa yang tertulis tentang Dia s dalam seluruh Kitab Suci 1 , mulai dari kitab-kitab Musa t dan segala kitab nabi-nabi. u |
| (0.42) | Luk 3:21 |
| Ketika seluruh orang banyak itu telah dibaptis dan ketika Yesus juga dibaptis dan sedang berdoa, g terbukalah langit |
| (0.42) | Luk 23:4 |
| Kata Pilatus kepada imam-imam kepala dan seluruh orang banyak itu: "Aku tidak mendapati kesalahan apapun pada orang ini. y " |
| (0.42) | Luk 18:43 |
| Dan seketika itu juga melihatlah ia, lalu mengikuti Dia sambil memuliakan Allah. Seluruh rakyat melihat hal itu dan memuji-muji Allah. u |
| (0.42) | Luk 21:4 |
| Sebab mereka semua memberi persembahannya dari kelimpahannya, tetapi janda ini memberi dari kekurangannya, bahkan ia memberi seluruh nafkahnya. j " |
| (0.41) | Luk 4:25 |
| Dan Aku berkata kepadamu, dan kata-Ku ini benar: Pada zaman Elia terdapat banyak perempuan janda di Israel ketika langit tertutup selama tiga tahun dan enam bulan dan ketika bahaya kelaparan yang hebat menimpa seluruh negeri. x |
| (0.41) | Luk 15:13 |
| Beberapa hari kemudian anak bungsu itu menjual seluruh bagiannya itu lalu pergi ke negeri yang jauh 1 . Di sana ia memboroskan harta miliknya itu d dengan hidup berfoya-foya. |
| (0.41) | Luk 23:48 |
| Dan sesudah seluruh orang banyak, yang datang berkerumun di situ untuk tontonan itu, melihat apa yang terjadi itu, pulanglah mereka sambil memukul-mukul diri. m |
| (0.40) | Luk 12:44 |
| Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya tuannya itu akan mengangkat dia menjadi pengawas segala miliknya. |
| (0.39) | Luk 10:27 |
| Jawab orang itu: "Kasihilah Tuhan, Allahmu, dengan segenap hatimu dan dengan segenap jiwamu dan dengan segenap kekuatanmu dan dengan segenap akal budimu, r dan kasihilah sesamamu 1 manusia seperti dirimu sendiri. s " |
| (0.39) | Luk 8:33 |
| Lalu keluarlah setan-setan itu dari orang itu dan memasuki babi-babi itu. Kawanan babi itu terjun dari tepi jurang ke dalam danau s lalu mati lemas. |
| (0.39) | Luk 5:17 |
| Pada suatu hari ketika Yesus mengajar, ada beberapa orang Farisi dan ahli Taurat j duduk mendengarkan-Nya. Mereka datang dari semua desa di Galilea dan Yudea dan dari Yerusalem. Kuasa Tuhan menyertai Dia, sehingga Ia dapat menyembuhkan orang sakit. k |
| (0.10) | Luk 24:45 |
| Lalu Ia membuka pikiran mereka, sehingga mereka mengerti Kitab Suci. |
| (0.10) | Luk 4:37 |
| Dan tersebarlah berita tentang Dia ke mana-mana di daerah itu. m |
| (0.10) | Luk 16:20 |
| Dan ada seorang pengemis i bernama Lazarus, badannya penuh dengan borok, berbaring dekat pintu rumah orang kaya itu, |
| (0.10) | Luk 23:13 |
| Lalu Pilatus mengumpulkan imam-imam kepala dan pemimpin-pemimpin serta rakyat, |
| (0.10) | Luk 4:44 |
| Dan Ia memberitakan Injil dalam rumah-rumah ibadat di Yudea. u |




