| (0.11) | 1Taw 21:28 |
| Pada waktu itu juga Daud mempersembahkan korban di sana, ketika ia melihat, bahwa TUHAN telah menjawab dia di tempat pengirikan Ornan, orang Yebus itu. |
| (0.10) | 1Taw 10:3 |
| Kemudian makin beratlah pertempuran itu bagi Saul; para pemanah menjumpainya dan melukainya. |
| (0.10) | 1Taw 17:15 |
| Tepat seperti perkataan ini dan tepat seperti penglihatan ini Natan berbicara kepada Daud. |
| (0.10) | 1Taw 14:14 |
| maka bertanyalah lagi Daud kepada Allah 1 , lalu Allah menjawab: "Janganlah maju di belakang mereka, tetapi buatlah gerakan lingkaran terhadap mereka, sehingga engkau dapat menyerang mereka dari jurusan pohon-pohon kertau. |
| (0.10) | 1Taw 18:13 |
| Lalu ia menempatkan pasukan-pasukan pendudukan di Edom, sehingga seluruh Edom diperbudak oleh Daud. TUHAN memberi kemenangan kepada Daud ke manapun ia pergi berperang. |
| (0.10) | 1Taw 6:67 |
| Kepada mereka diberikan Sikhem, kota perlindungan itu, dengan tanah-tanah penggembalaannya, di pegunungan Efraim, lalu Gezer a dengan tanah-tanah penggembalaannya, |
| (0.10) | 1Taw 21:19 |
| Lalu pergilah Daud, sesuai dengan perkataan Gad yang diucapkannya demi nama TUHAN. |
| (0.10) | 1Taw 9:27 |
| Mereka bermalam di sekitar rumah Allah q itu sebab mereka bertanggung jawab atas penjagaan r dan harus membuka pintu setiap pagi. |
| (0.10) | 1Taw 11:1 |
| 1 Lalu berkumpullah seluruh Israel 2 l kepada Daud di Hebron m dan berkata: "Ketahuilah, kami ini darah dagingmu. |
| (0.10) | 1Taw 21:10 |
| "Pergilah, katakanlah kepada Daud: Beginilah firman TUHAN: tiga perkara Kuhadapkan kepadamu; pilihlah salah satu dari padanya, maka Aku akan melakukannya kepadamu." |
| (0.10) | 1Taw 29:8 |
| Siapa yang mempunyai batu permata s menyerahkannya kepada Yehiel, orang Gerson t itu, untuk perbendaharaan rumah TUHAN. |
| (0.10) | 1Taw 10:4 |
| Lalu berkatalah Saul kepada pembawa senjatanya: "Hunuslah pedangmu dan tikamlah aku, supaya jangan datang orang-orang yang tidak bersunat ini memperlakukan aku sebagai permainan." Tetapi pembawa senjatanya tidak mau, karena ia sangat segan. Kemudian Saul mengambil pedang itu dan menjatuhkan dirinya ke atasnya. |
| (0.10) | 1Taw 12:17 |
| lalu keluarlah Daud menyongsong mereka. Berkatalah ia kepada mereka: "Jika kamu datang kepadaku dengan maksud damai untuk membantu aku, maka aku rela bersekutu dengan kamu, tetapi jika untuk menyerahkan aku dengan tipu muslihat kepada lawanku, sedang aku tidak melakukan kelaliman, maka biarlah Allah nenek moyang kita melihat itu dan menghukum kamu." |
| (0.10) | 1Taw 17:13 |
| Aku akan menjadi Bapanya, k dan ia akan menjadi anak-Ku. l Tetapi kasih setia-Ku tidak akan Kuhilangkan dari padanya seperti yang Kuhilangkan dari pada orang yang mendahului engkau. |
| (0.10) | 1Taw 6:78 |
| dan di seberang sungai Yordan dekat Yerikho, di sebelah timur sungai Yordan, diberikan dari suku Ruben: Bezer n yang di padang gurun dengan tanah-tanah penggembalaannya, Yahas dengan tanah-tanah penggembalaannya, |
| (0.10) | 1Taw 7:4 |
| Di bawah mereka itu, menurut daftar keturunan dan menurut puak mereka, ada pasukan-pasukan tentara tiga puluh enam ribu orang, sebab isteri dan anak-anak mereka banyak. |
| (0.10) | 1Taw 13:13 |
| Sebab itu Daud tidak mau memindahkan tabut itu ke tempatnya, ke kota Daud, tetapi Daud menyimpang dan membawanya ke rumah Obed-Edom, f orang Gat itu. |
| (0.10) | 1Taw 13:14 |
| Tiga bulan lamanya tabut Allah itu tinggal pada keluarga g Obed-Edom di rumahnya dan TUHAN memberkati keluarga Obed-Edom 1 dan segala yang dipunyainya. |
| (0.10) | 1Taw 15:2 |
| Ketika itu berkatalah Daud: "Janganlah ada yang mengangkat x tabut Allah selain dari orang Lewi, y sebab merekalah yang dipilih TUHAN untuk mengangkat tabut TUHAN dan untuk menyelenggarakannya z sampai selama-lamanya." |
| (0.10) | 1Taw 17:19 |
| Ya TUHAN, oleh karena o hamba-Mu ini dan menurut hati-Mu Engkau telah melakukan segala perkara p yang besar ini dengan memberitahukan segala perkara yang besar itu. |




