| (0.10) | Gal 1:16 |
| berkenan menyatakan Anak-Nya di dalam aku, supaya aku memberitakan Dia di antara bangsa-bangsa bukan Yahudi, g maka sesaatpun aku tidak minta pertimbangan kepada manusia; h |
| (0.10) | Gal 2:17 |
| Tetapi jika kami sendiri, sementara kami berusaha untuk dibenarkan dalam Kristus ternyata adalah orang-orang berdosa, l apakah hal itu berarti, bahwa Kristus adalah pelayan dosa? Sekali-kali tidak. m |
| (0.10) | Gal 3:2 |
| Hanya ini yang hendak kuketahui dari pada kamu: Adakah kamu telah menerima Roh z karena melakukan hukum Taurat a atau karena percaya 1 kepada pemberitaan Injil? b |
| (0.10) | Gal 4:6 |
| Dan karena kamu adalah anak, maka Allah telah menyuruh Roh Anak-Nya f ke dalam hati g kita, yang berseru: "ya Abba, ya Bapa 1 ! h " |
| (0.10) | Gal 6:16 |
| Dan semua orang, yang memberi dirinya dipimpin oleh patokan ini, turunlah kiranya damai sejahtera dan rahmat atas mereka dan atas Israel milik Allah 1 . |
| (0.10) | Gal 3:21 |
| Kalau demikian, bertentangankah hukum Taurat dengan janji-janji Allah? Sekali-kali tidak. e Sebab andaikata hukum Taurat diberikan sebagai sesuatu yang dapat menghidupkan, maka memang kebenaran berasal dari hukum Taurat. f |
| (0.10) | Gal 4:24 |
| Ini adalah suatu kiasan. Sebab kedua perempuan itu adalah dua ketentuan Allah: yang satu berasal dari gunung Sinai dan melahirkan anak-anak perhambaan, itulah Hagar-- |
| (0.10) | Gal 2:20 |
| namun aku hidup, tetapi bukan lagi aku sendiri yang hidup, melainkan Kristus yang hidup di dalam aku. q Dan hidupku yang kuhidupi sekarang di dalam daging, adalah hidup oleh iman dalam Anak Allah r yang telah mengasihi aku s dan menyerahkan diri-Nya untuk aku. t |



