| (0.21) | Yeh 14:20 |
| dan biarpun Nuh, Daniel dan Ayub berada di tengah-tengahnya, demi Aku yang hidup, demikianlah firman Tuhan ALLAH, mereka tidak akan menyelamatkan baik anak laki-laki maupun anak perempuan, melainkan mereka akan menyelamatkan hanya nyawanya sendiri karena kebenaran i mereka. |
| (0.20) | Yeh 16:46 |
| Kakakmu j yang tertua ialah Samaria, yang beserta anak-anaknya perempuan diam di sebelah utaramu, dan kakakmu yang termuda ialah Sodom, k yang beserta anak-anaknya perempuan diam di sebelah selatanmu. |
| (0.20) | Yeh 16:55 |
| Mengenai kakak-kakakmu, Sodom bersama anak-anaknya perempuan akan dipulihkan ke dalam keadaannya semula; Samaria juga bersama anak-anaknya perempuan akan dipulihkan ke dalam keadaannya semula; dan engkaupun bersama anak-anakmu perempuan akan dipulihkan ke dalam keadaanmu semula. b |
| (0.20) | Yeh 18:4 |
| Sungguh, semua jiwa Aku punya! Baik jiwa ayah maupun jiwa anak Aku punya! Dan orang yang berbuat dosa, n itu yang harus mati. o |
| (0.20) | Yeh 23:10 |
| Mereka menyingkapkan o auratnya, anak-anaknya lelaki dan perempuan ditangkap dan ia sendiri dibunuh dengan pedang. Dengan demikian namanya dipercakapkan di antara kaum perempuan p sebab hukuman telah dijatuhkan q atasnya. r |
| (0.20) | Yeh 23:47 |
| Kumpulan orang ini akan melontari mereka dengan batu dan memancung mereka dengan pedangnya, membunuh anak-anak lelaki dan anak-anak perempuan i mereka dan membakar j habis rumah-rumah k mereka. |
| (0.20) | Yeh 30:18 |
| Di Tahpanhes u hari akan menjadi gelap pada saat Aku mematahkan kekuasaan Mesir v di sana dan kecongkakannya, yang ditimbulkan kekuatannya, berakhir. Kota itu akan ditutupi oleh awan dan anak-anaknya perempuan akan diangkut tertawan. w |



