(0.05) | Mzm 38:16 | (38-17) Pikirku: "Asal mereka jangan beria-ria d karena aku, jangan membesarkan diri terhadap aku apabila kakiku goyah! e " |
(0.05) | Mzm 40:8 | (40-9) aku suka melakukan kehendak-Mu 1 , a ya Allahku; b Taurat-Mu ada dalam dadaku 2 . c " |
(0.05) | Mzm 49:7 | (49-8) Tidak seorangpun dapat membebaskan dirinya, atau memberikan tebusan kepada Allah ganti nyawanya, |
(0.05) | Mzm 10:16 | TUHAN adalah Raja untuk seterusnya dan selama-lamanya. c Bangsa-bangsa d lenyap dari tanah-Nya. |
(0.05) | Mzm 31:23 | (31-24) Kasihilah TUHAN, hai semua orang yang dikasihi-Nya! z TUHAN menjaga orang-orang yang setiawan, a tetapi orang-orang yang berbuat congkak diganjar-Nya b dengan tidak tanggung-tanggung. |
(0.05) | Mzm 59:12 | (59-13) Karena dosa mulut x mereka adalah perkataan bibirnya, y biarlah mereka tertangkap dalam kecongkakannya. z Oleh karena sumpah serapah dan dusta yang mereka ceritakan, |
(0.05) | Mzm 94:9 | Dia yang menanamkan telinga, masakan tidak mendengar? Dia yang membentuk mata, masakan tidak memandang? v |
(0.05) | Mzm 22:28 | (22-29) Sebab Tuhanlah m yang empunya kerajaan, Dialah yang memerintah atas bangsa-bangsa. |
(0.05) | Mzm 130:8 | Dialah yang akan membebaskan y Israel dari segala kesalahannya. z |
(0.05) | Mzm 66:7 | yang memerintah dengan perkasa untuk selama-lamanya, o yang mata-Nya mengawasi p bangsa-bangsa. Pemberontak-pemberontak q tidak dapat meninggikan diri. Sela |
(0.05) | Mzm 144:2 | yang menjadi tempat perlindunganku dan kubu pertahananku, r kota bentengku s dan penyelamatku, perisaiku t dan tempat aku berlindung, yang menundukkan bangsa-bangsa u ke bawah kuasaku! |
(0.05) | Mzm 9:8 | (9-9) Dialah yang menghakimi dunia dengan keadilan 1 v dan mengadili bangsa-bangsa dengan kebenaran. w |
(0.05) | Mzm 28:8 | TUHAN adalah kekuatan u umat-Nya dan benteng keselamatan v bagi orang yang diurapi-Nya! w |
(0.05) | Mzm 75:7 | (75-8) tetapi Allah adalah Hakim: c direndahkan-Nya yang satu dan ditinggikan-Nya yang lain. d |
(0.05) | Mzm 91:3 | Sungguh, Dialah yang akan melepaskan engkau dari jerat g penangkap burung, dari penyakit sampar h yang busuk. |
(0.05) | Mzm 103:10 | Tidak dilakukan-Nya kepada kita setimpal a dengan dosa kita, dan tidak dibalas-Nya kepada kita setimpal dengan kesalahan kita, |
(0.05) | Mzm 147:9 | Dia, yang memberi makanan t kepada hewan, kepada anak-anak burung gagak, u yang memanggil-manggil. |
(0.05) | Mzm 37:23 | TUHAN menetapkan o langkah-langkah orang yang hidupnya berkenan p kepada-Nya; |
(0.05) | Mzm 103:8 | TUHAN adalah penyayang dan pengasih, y panjang sabar dan berlimpah kasih setia. |
(0.05) | Mzm 105:7 | Dialah TUHAN, Allah kita, di seluruh bumi berlaku penghukuman-Nya. |