| (0.41) | Hak 14:6 |
| Pada waktu itu berkuasalah<x id="s" /> Roh TUHAN<n id="1" /> atas dia, sehingga singa itu dicabiknya<x id="t" /> seperti orang mencabik anak kambing--tanpa apa-apa di tangannya. Tetapi tidak diceriterakannya kepada ayahnya atau ibunya apa yang dilakukannya itu. |
| (0.41) | Hak 19:15 |
| Sebab itu singgahlah mereka di Gibea, lalu masuk untuk bermalam<x id="z" /> di situ, dan setelah sampai, duduklah mereka di tanah lapang<x id="a" /> kota. Tetapi tidak ada seorangpun yang mengajak mereka ke rumah untuk bermalam. |
| (0.41) | Hak 19:28 |
| Berkatalah ia kepada perempuan itu: "Bangunlah, marilah kita pergi." Tetapi tidak ada jawabnya. Lalu diangkatnyalah mayat itu ke atas keledai, berkemaslah ia, kemudian pergi ke tempat kediamannya. |
| (0.41) | 1Sam 1:2 |
| Orang ini mempunyai dua isteri:<x id="f" /> yang seorang bernama Hana dan yang lain bernama Penina; Penina mempunyai anak, tetapi Hana tidak. |
| (0.41) | 1Sam 3:1 |
| Samuel yang muda itu menjadi pelayan<x id="q" /> TUHAN di bawah pengawasan Eli. Pada masa itu firman TUHAN jarang;<x id="r" /> penglihatan-penglihatanpun<x id="s" /> tidak sering. |
| (0.41) | 1Sam 9:2 |
| Orang ini ada anaknya laki-laki, namanya Saul, seorang muda yang elok rupanya;<x id="c" /> tidak ada seorangpun dari antara orang Israel yang lebih<x id="d" /> elok dari padanya: dari bahu ke atas ia lebih tinggi<x id="e" /> dari pada setiap orang sebangsanya. |
| (0.41) | 1Sam 9:4 |
| Lalu mereka berjalan melalui pegunungan<x id="g" /> Efraim; juga mereka berjalan melalui tanah Salisa,<x id="h" /> tetapi tidak menemuinya. Kemudian mereka berjalan melalui tanah Sahalim, tetapi keledai-keledai<x id="i" /> itu tidak ada; kemudian mereka berjalan melalui tanah Benyamin, tetapi tidak menemuinya. |
| (0.41) | 1Sam 10:14 |
| Dan paman<x id="n" /> Saul berkata kepadanya dan bujangnya: "Dari mana kamu?" Jawabnya: "Mencari keledai-keledai<x id="o" /> itu, tetapi ketika tidak terlihat, maka kami pergi kepada Samuel." |
| (0.41) | 1Sam 14:17 |
| berkatalah Saul kepada tentara yang bersama-sama dengan dia itu: "Periksalah barisan dan lihatlah siapa yang pergi dari pada kita." Mereka memeriksa barisan, dan ternyata Yonatan dan pembawa senjatanya tidak ada. |
| (0.41) | 1Sam 14:26 |
| Ketika rakyat sampai ke hutan itu, tampaklah ada di sana madu meleleh, tetapi tidak ada seorangpun yang mencedoknya ke mulutnya dengan tangan, sebab rakyat takut kepada sumpah itu. |
| (0.41) | 1Sam 14:39 |
| Sebab demi TUHAN yang hidup,<x id="k" /> yang menyelamatkan orang Israel, sekalipun itu disebabkan oleh Yonatan,<x id="l" /> anakku, maka ia pasti akan mati.<x id="m" />" Tetapi seorangpun dari seluruh rakyat tidak ada yang menjawabnya. |
| (0.41) | 1Sam 17:50 |
| Demikianlah Daud mengalahkan orang Filistin<n id="1" /> itu dengan umban<x id="j" /> dan batu; ia mengalahkan orang Filistin itu dan membunuhnya, tanpa pedang di tangan. |
| (0.41) | 1Sam 30:4 |
| Lalu menangislah<x id="a" /> Daud dan rakyat yang bersama-sama dengan dia itu dengan nyaring, sampai mereka tidak kuat lagi menangis. |
| (0.41) | 2Sam 14:6 |
| Hambamu ini mempunyai dua orang anak laki-laki; mereka berkelahi di padang dan karena tidak ada yang memisahkan, maka yang satu memukul yang lain dan membunuh dia. |
| (0.41) | 1Raj 3:18 |
| Kemudian pada hari ketiga sesudah aku, perempuan inipun melahirkan anak; kami sendirian, tidak ada orang luar bersama-sama kami dalam rumah, hanya kami berdua saja dalam rumah. |
| (0.41) | 1Raj 6:18 |
| Kayu aras<x id="n" /> sebelah dalam rumah itu berukirkan buah labu dan bunga mengembang; semuanya ditutupi kayu aras, tidak ada batu kelihatan. |
| (0.41) | 1Raj 18:43 |
| Setelah itu ia berkata kepada bujangnya: "Naiklah ke atas, lihatlah ke arah laut." Bujang itu naik ke atas, ia melihat dan berkata: "Tidak ada apa-apa." Kata Elia: "Pergilah sekali lagi." Demikianlah sampai tujuh kali<n id="1" />. |
| (0.41) | 1Raj 20:40 |
| Ketika hambamu ini repot sana sini, orang itu menghilang." Kemudian raja Israel itu berkata kepadanya: "Begitu jugalah hukumanmu,<x id="s" /> engkau sendiri telah menetapkannya." |
| (0.41) | 1Raj 21:5 |
| Lalu datanglah Izebel, isterinya, dan berkata kepadanya: "Apa sebabnya hatimu kesal, sehingga engkau tidak makan?" |
| (0.41) | 2Raj 2:10 |
| Berkatalah Elia: "Yang kauminta itu adalah sukar. Tetapi jika engkau dapat melihat aku terangkat dari padamu, akan terjadilah kepadamu seperti yang demikian, dan jika tidak, tidak akan terjadi." |





untuk mendengarkan pasal yang sedang Anda tampilkan. [