| (0.03) | Rm 6:23 |
| Sebab upah dosa ialah maut; o tetapi karunia Allah ialah hidup yang kekal p dalam Kristus Yesus, Tuhan kita. |
| (0.03) | 2Kor 2:14 |
| Tetapi syukur bagi Allah, q yang dalam Kristus selalu membawa kami di jalan kemenangan-Nya 1 . Dengan perantaraan kami Ia menyebarkan keharuman r pengenalan s akan Dia di mana-mana. |
| (0.03) | 2Kor 2:17 |
| Sebab kami tidak sama dengan banyak orang lain yang mencari keuntungan x dari firman Allah 1 . Sebaliknya dalam Kristus kami berbicara sebagaimana mestinya dengan maksud-maksud murni y atas perintah Allah z dan di hadapan-Nya. |
| (0.03) | Gal 5:10 |
| Dalam Tuhan aku yakin b tentang kamu, bahwa kamu tidak mempunyai pendirian c lain dari pada pendirian ini. Tetapi barangsiapa yang mengacaukan d kamu, ia akan menanggung hukumannya, siapapun juga dia. |
| (0.03) | Ibr 13:15 |
| Sebab itu marilah kita, oleh Dia, senantiasa mempersembahkan korban n syukur kepada Allah, yaitu ucapan bibir o yang memuliakan nama-Nya. |
| (0.03) | Mat 19:15 |
| Lalu Ia meletakkan tangan-Nya atas mereka dan kemudian Ia berangkat dari situ. |
| (0.03) | Yoh 1:16 |
| Karena dari kepenuhan-Nya a kita semua telah menerima kasih karunia demi kasih karunia; b |
| (0.03) | Yoh 15:3 |
| Kamu memang sudah bersih karena firman yang telah Kukatakan kepadamu. z |
| (0.03) | Rm 3:24 |
| dan oleh kasih karunia j telah dibenarkan k dengan cuma-cuma karena penebusan 1 l dalam Kristus Yesus. |
| (0.03) | Rm 15:17 |
| Jadi dalam Kristus v aku boleh bermegah 1 tentang pelayananku bagi Allah. w |
| (0.03) | Gal 3:26 |
| Sebab kamu semua adalah anak-anak Allah m karena iman di dalam Yesus Kristus. |
| (0.03) | Gal 5:5 |
| Sebab oleh Roh, dan karena iman, kita menantikan kebenaran yang kita harapkan. t |
| (0.03) | Ef 2:6 |
| dan di dalam Kristus Yesus q Ia telah membangkitkan kita juga dan memberikan tempat bersama-sama dengan Dia r di sorga, s |
| (0.03) | Ef 2:13 |
| Tetapi sekarang di dalam Kristus Yesus kamu, yang dahulu i "jauh", sudah menjadi "dekat j " oleh darah Kristus. k |
| (0.03) | Ef 6:10 |
| Akhirnya, hendaklah kamu kuat di dalam Tuhan, s di dalam kekuatan kuasa-Nya. t |
| (0.03) | Flp 1:2 |
| Kasih karunia dan damai sejahtera dari Allah, Bapa kita, dan dari Tuhan Yesus Kristus f menyertai kamu. |
| (0.03) | Kej 9:26 |
| Lagi katanya: "Terpujilah TUHAN, Allah Sem, w tetapi hendaklah Kanaan menjadi hamba x baginya. |
| (0.03) | Neh 5:19 |
| Ya Allahku, demi kesejahteraanku, ingatlah q segala yang kubuat untuk bangsa ini. |
| (0.03) | Mzm 85:12 |
| (85-13) Bahkan TUHAN akan memberikan kebaikan, i dan negeri kita akan memberi j hasilnya. |
| (0.03) | Mzm 119:65 |
| Kebajikan w telah Kaulakukan kepada hamba-Mu, ya TUHAN, sesuai dengan firman-Mu. x |




