(0.099153889200561) | Ul 31:21 | Maka apabila banyak kali mereka h ditimpa malapetaka serta kesusahan, maka nyanyian ini akan menjadi kesaksian terhadap mereka, sebab nyanyian ini akan tetap melekat pada bibir keturunan mereka. Sebab Aku tahu niat i yang dikandung mereka pada hari ini, sebelum Aku membawa mereka ke negeri yang Kujanjikan dengan sumpah kepada mereka." |
(0.099153889200561) | Ul 33:2 | Berkatalah ia: "TUHAN datang dari Sinai j dan terbit kepada mereka dari Seir; k Ia tampak l bersinar dari pegunungan Paran m dan datang dari tengah-tengah puluhan ribu orang yang kudus; n di sebelah kanan-Nya tampak kepada mereka api yang menyala. |
(0.099153889200561) | Ul 33:16 | dan dengan yang terbaik dari bumi serta segala isinya; dengan perkenanan Dia yang diam dalam semak duri. r Biarlah itu semuanya turun ke atas kepala Yusuf, ke atas batu kepala orang yang teristimewa di antara saudara-saudaranya. s |