| (0.41) | Yoh 12:42 |
| Namun banyak juga di antara pemimpin yang percaya kepada-Nya, l tetapi oleh karena orang-orang Farisi m mereka tidak mengakuinya berterus terang, supaya mereka jangan dikucilkan. n |
| (0.41) | Yoh 19:11 |
| Yesus menjawab: "Engkau tidak mempunyai kuasa apapun terhadap Aku, jikalau kuasa itu tidak diberikan kepadamu dari atas 1 . q Sebab itu: dia, yang menyerahkan Aku kepadamu, r lebih besar dosanya." |
| (0.41) | Yoh 6:30 |
| Maka kata mereka kepada-Nya: "Tanda b apakah yang Engkau perbuat, supaya dapat kami melihatnya dan percaya kepada-Mu? c Pekerjaan apakah yang Engkau lakukan? |
| (0.41) | Yoh 21:11 |
| Simon Petrus naik ke perahu lalu menghela jala itu ke darat, penuh ikan-ikan besar: seratus lima puluh tiga ekor banyaknya, dan sungguhpun sebanyak itu, jala itu tidak koyak. |
| (0.41) | Yoh 4:51 |
| Ketika ia masih di tengah jalan hamba-hambanya telah datang kepadanya dengan kabar, bahwa anaknya hidup. |
| (0.41) | Yoh 11:12 |
| Maka kata murid-murid itu kepada-Nya: "Tuhan, jikalau ia tertidur, ia akan sembuh." |
| (0.41) | Yoh 1:42 |
| Ia membawanya kepada Yesus. Yesus memandang dia dan berkata: "Engkau Simon, anak Yohanes, engkau akan dinamakan c Kefas (artinya: Petrus). d " |
| (0.41) | Yoh 3:28 |
| Kamu sendiri dapat memberi kesaksian, bahwa aku telah berkata: Aku bukan Mesias, tetapi aku diutus untuk mendahului-Nya. q |
| (0.41) | Yoh 8:47 |
| Barangsiapa berasal dari Allah, ia mendengarkan firman Allah; a itulah sebabnya kamu tidak mendengarkannya, karena kamu tidak berasal dari Allah." |
| (0.41) | Yoh 19:26 |
| Ketika Yesus melihat ibu-Nya m dan murid yang dikasihi-Nya n di sampingnya, berkatalah Ia kepada ibu-Nya: "Ibu, inilah, anakmu 1 !" |
| (0.41) | Yoh 8:18 |
| Akulah yang bersaksi tentang diri-Ku sendiri, dan juga Bapa, yang mengutus Aku, n bersaksi tentang Aku." |
| (0.41) | Yoh 14:10 |
| Tidak percayakah engkau, bahwa Aku di dalam Bapa dan Bapa di dalam Aku? l Apa yang Aku katakan kepadamu, tidak Aku katakan dari diri-Ku sendiri, m tetapi Bapa, yang diam di dalam Aku, Dialah yang melakukan pekerjaan-Nya. |
| (0.41) | Yoh 18:36 |
| Jawab Yesus: "Kerajaan-Ku x bukan dari dunia ini 1 ; jika Kerajaan-Ku dari dunia ini, pasti hamba-hamba-Ku telah melawan, supaya Aku jangan diserahkan kepada orang Yahudi, y akan tetapi Kerajaan-Ku bukan dari sini. z " |
| (0.41) | Yoh 12:16 |
| Mula-mula murid-murid Yesus tidak mengerti akan hal itu, a tetapi sesudah Yesus dimuliakan, b teringatlah mereka, bahwa nas itu mengenai Dia, dan bahwa mereka telah melakukannya juga untuk Dia. |
| (0.41) | Yoh 21:16 |
| Kata Yesus pula kepadanya untuk kedua kalinya: "Simon, anak Yohanes, apakah engkau mengasihi Aku?" Jawab Petrus kepada-Nya: "Benar Tuhan, Engkau tahu, bahwa aku mengasihi Engkau." Kata Yesus kepadanya: "Gembalakanlah domba-domba-Ku 1 . t " |
| (0.41) | Yoh 10:11 |
| Akulah w gembala x yang baik 1 . Gembala yang baik memberikan nyawanya bagi domba-dombanya; y |
| (0.41) | Yoh 4:9 |
| Maka kata perempuan Samaria itu kepada-Nya: "Masakan Engkau, seorang Yahudi, minta minum kepadaku, seorang Samaria? i " (Sebab orang Yahudi tidak bergaul dengan orang Samaria.) |
| (0.41) | Yoh 6:40 |
| Sebab inilah kehendak Bapa-Ku 1 , yaitu supaya setiap orang, yang melihat Anak r dan yang percaya kepada-Nya beroleh hidup yang kekal, s dan supaya Aku membangkitkannya pada akhir zaman." |
| (0.41) | Yoh 9:24 |
| Lalu mereka memanggil sekali lagi orang yang tadinya buta itu dan berkata kepadanya: "Katakanlah kebenaran di hadapan Allah; p kami tahu bahwa orang itu orang berdosa. q " |
| (0.41) | Yoh 15:5 |
| Akulah pokok anggur dan kamulah ranting-rantingnya. Barangsiapa tinggal di dalam Aku dan Aku di dalam dia, ia berbuah banyak, b sebab di luar Aku kamu tidak dapat berbuat apa-apa. |





untuk mendengarkan pasal yang sedang Anda tampilkan. [