| (0.24) | Kel 28:2 |
| Haruslah engkau membuat pakaian kudus j bagi Harun, abangmu, sebagai perhiasan kemuliaan. k |
| (0.24) | 2Raj 10:20 |
| Selanjutnya Yehu berkata: "Tentukanlah hari raya perkumpulan u kudus bagi Baal!" Lalu mereka memaklumkannya. |
| (0.24) | Ayb 5:1 |
| Berserulah--adakah orang yang menjawab engkau? g Dan kepada siapa di antara orang-orang yang kudus h engkau akan berpaling? |
| (0.24) | Mzm 94:21 |
| Mereka bersekongkol q melawan jiwa orang benar, dan menyatakan fasik darah r orang yang tidak bersalah. s |
| (0.24) | Mzm 105:42 |
| sebab Ia ingat akan firman-Nya m yang kudus, akan Abraham, hamba-Nya. |
| (0.24) | Mzm 132:9 |
| Biarlah imam-imam-Mu berpakaian kebenaran, r dan bersorak-sorai orang-orang yang Kaukasihi! s |
| (0.24) | Ams 20:11 |
| Anak-anakpun sudah dapat dikenal dari pada perbuatannya, apakah bersih dan jujur kelakuannya. d |
| (0.24) | Yeh 22:8 |
| Engkau memandang ringan terhadap hal-hal yang kudus bagi-Ku dan hari-hari Sabat-Ku p kaunajiskan. |
| (0.24) | Yl 2:15 |
| Tiuplah sangkakala t di Sion, u adakanlah puasa v yang kudus, maklumkanlah perkumpulan raya; w |
| (0.23) | 2Taw 36:14 |
| Juga semua pemimpin di antara para imam dan rakyat berkali-kali berubah setia g dengan mengikuti segala kekejian 1 bangsa-bangsa lain. Rumah yang dikuduskan TUHAN di Yerusalem itu dinajiskan mereka. |
| (0.23) | Yes 60:13 |
| Kemuliaan Libanon, a yaitu pohon sanobar, pohon berangan dan pohon cemara, akan dibawa bersama-sama b kepadamu, untuk mempersemarak tempat bait kudus-Ku, c sebab Aku hendak memuliakan tempat kaki-Ku d berjejak. |
| (0.23) | Yes 62:9 |
| tetapi orang yang menuainya akan memakannya o juga dan akan memuji-muji TUHAN, p dan orang yang mengumpulkannya akan meminumnya juga di pelataran-pelataran tempat kudus-Ku. q " |
| (0.23) | Yeh 44:16 |
| Merekalah yang akan masuk ke dalam tempat kudus-Ku dan yang akan mendekati meja-Ku g untuk menyelenggarakan kebaktian dan mereka akan menjalankan tugasnya h terhadap Aku. |
| (0.23) | Kej 20:16 |
| Lalu katanya kepada Sara: "Telah kuberikan kepada saudaramu seribu syikal perak, itulah bukti kesucianmu bagi semua orang yang bersama-sama dengan engkau. Maka dalam segala hal engkau dibenarkan." |
| (0.23) | Kej 49:4 |
| Engkau yang membual sebagai air, f tidak lagi engkau yang terutama 1 , sebab engkau telah menaiki tempat tidur ayahmu; waktu itu engkau telah melanggar kesuciannya. g Dia telah menaiki petiduranku! |
| (0.23) | Kel 39:40 |
| layar pelataran, tiangnya dan alasnya, dan tirai untuk pintu gerbang pelataran, g talinya dan patoknya, segala perkakas untuk pekerjaan mendirikan Kemah Suci, yakni Kemah Pertemuan itu; |
| (0.23) | Kel 40:29 |
| Mezbah a korban bakaran ditempatkannyalah di depan pintu Kemah Suci, yakni Kemah Pertemuan itu, dan dipersembahkannyalah di atasnya korban bakaran dan korban sajian b --seperti yang diperintahkan c TUHAN kepada Musa. |
| (0.23) | Im 21:14 |
| Seorang janda atau perempuan yang telah diceraikan atau yang dirusak kesuciannya atau perempuan sundal, janganlah diambil, melainkan harus seorang perawan dari antara orang-orang sebangsanya, |
| (0.23) | Bil 9:20 |
| Ada kalanya awan itu hanya tinggal beberapa hari di atas Kemah Suci; maka atas titah TUHAN mereka berkemah dan atas titah TUHAN juga mereka berangkat. |
| (0.23) | 1Sam 1:9 |
| Pada suatu kali, setelah mereka habis makan dan minum di Silo, berdirilah Hana, sedang imam Eli duduk di kursi dekat tiang pintu bait suci r TUHAN, |




