(0.50) | 1Sam 9:24 | Lalu juru masak itu menghidangkan paha<x id="f" /> dan apa yang termasuk ke situ dan meletakkannya ke depan Saul. Dan Samuel berkata: "Lihat, yang tinggal ini diletakkan ke depanmu; makanlah, sebab telah disimpan bagimu untuk perayaan ini, ketika aku berkata: Aku telah mengundang orang banyak." Demikianlah pada hari itu Saul makan bersama-sama dengan Samuel. |
(0.50) | 1Sam 14:34 | Kata Saul pula: "Berserak-seraklah di antara rakyat dan katakan kepada mereka: Setiap orang harus membawa lembunya atau dombanya kepadaku; sembelihlah itu di sini, maka kamu boleh memakannya. Tetapi janganlah berdosa terhadap TUHAN dengan memakannya dengan darahnya.<x id="f" />" Lalu setiap orang dari seluruh rakyat membawa serta pada malam itu lembunya, dan mereka menyembelihnya di sana. |
(0.50) | 1Sam 30:12 | dan memberikan kepadanya sepotong kue ara dan dua buah kue kismis, dan setelah dimakannya, ia segar<x id="m" /> kembali, sebab ia tidak makan dan minum selama tiga hari tiga malam. |
(0.50) | 2Sam 9:10 | Engkau harus mengerjakan tanah baginya, engkau, anak-anakmu dan hamba-hambamu, dan harus membawa masuk tuaiannya, supaya cucu<x id="r" /> tuanmu itu ada makanannya. Mefiboset, cucu tuanmu itu, akan tetap makan sehidangan dengan aku." Ziba mempunyai lima belas orang anak laki-laki dan dua puluh orang hamba. |
(0.50) | 2Sam 19:42 | Lalu semua orang Yehuda menjawab orang-orang Israel itu: "Oleh karena raja kerabat kami. Mengapa kamu menjadi marah karena hal ini? Apakah kami makan apa-apa atas biaya raja? Apakah kami mendapat keuntungan?" |
(0.50) | 1Raj 13:22 | tetapi kembali dan makan roti dan minum air di tempat ini walaupun Ia telah berfirman kepadamu: Jangan makan roti atau minum air, --maka mayatmu tidak akan masuk ke dalam kubur nenek moyangmu." |
(0.50) | 2Raj 1:10 | Tetapi Elia menjawab, katanya kepada perwira itu: "Kalau benar aku abdi Allah, biarlah turun api dari langit<n id="1" /> memakan engkau habis dengan kelima puluh anak buahmu." Maka turunlah api<x id="n" /> dari langit memakan dia habis dengan kelima puluh anak buahnya. |
(0.50) | 2Raj 1:12 | Tetapi Elia menjawab mereka: "Kalau benar aku abdi Allah, biarlah turun api dari langit memakan engkau habis dengan kelima puluh anak buahmu!" Maka turunlah api Allah dari langit memakan dia habis dengan kelima puluh anak buahnya. |
(0.50) | 2Raj 4:8 | Pada suatu hari Elisa pergi ke Sunem.<x id="f" /> Di sana tinggal seorang perempuan kaya<n id="1" /> yang mengundang dia makan. Dan seberapa kali ia dalam perjalanan, singgahlah ia ke sana untuk makan. |
(0.50) | 2Raj 6:28 | Kemudian bertanyalah raja kepadanya: "Ada apa?" Jawab perempuan itu: "Perempuan ini berkata kepadaku: Berilah anakmu laki-laki, supaya kita makan dia<n id="1" /> pada hari ini, dan besok akan kita makan anakku laki-laki. |
(0.50) | Pkh 6:2 | orang yang dikaruniai Allah kekayaan, harta benda dan kemuliaan, sehingga ia tak kekurangan suatupun yang diingininya, tetapi orang itu tidak dikaruniai kuasa oleh Allah untuk menikmatinya,<x id="j" /> melainkan orang lain yang menikmatinya<n id="1" />! Inilah kesia-siaan dan penderitaan<x id="k" /> yang pahit. |
(0.50) | Kid 5:1 | --Aku datang ke kebunku,<x id="i" /> dinda, pengantinku,<x id="j" /> kukumpulkan mur dan rempah-rempahku, kumakan sambangku dan maduku, kuminum anggurku dan susuku.<x id="k" /> Makanlah, teman-teman, minumlah, minumlah sampai mabuk cinta! |
(0.50) | Yer 10:25 | Tumpahkanlah kepanasan amarah-Mu ke atas bangsa-bangsa<n id="1" /><x id="x" /> yang tidak mengenal Engkau, ke atas kaum-kaum keluarga yang tidak menyerukan nama-Mu;<x id="y" /> sebab mereka telah memakan<x id="z" /> Yakub dan menghabisinya, dan membuat tempat kediamannya<x id="a" /> menjadi puing. |
(0.50) | Yer 19:9 | Aku akan membuat mereka memakan<x id="l" /> daging anak-anaknya laki-laki<n id="1" /> dan daging anak-anaknya perempuan, dan setiap orang memakan daging temannya, dalam keadaan susah dan sulit yang ditimbulkan musuhnya<x id="m" /> kepada mereka dan oleh orang-orang yang ingin mencabut nyawa mereka. |
(0.50) | Yeh 3:3 | Lalu firman-Nya kepadaku: "Hai anak manusia, makanlah gulungan kitab yang Kuberikan ini kepadamu dan isilah perutmu dengan itu." Lalu aku memakannya<x id="l" /> dan rasanya manis seperti madu<x id="m" /> dalam mulutku<n id="1" />. |
(0.44) | Kej 3:3 | tetapi tentang buah pohon yang ada di tengah-tengah taman, Allah berfirman: Jangan kamu makan ataupun raba buah itu, nanti kamu mati.<x id="h" />" |
(0.44) | Kej 3:5 | tetapi Allah mengetahui, bahwa pada waktu kamu memakannya matamu akan terbuka, dan kamu akan menjadi seperti Allah<n id="1" />,<x id="j" /> tahu tentang yang baik dan yang jahat." |
(0.44) | Kej 3:19 | dengan berpeluh<x id="m" /> engkau akan mencari makananmu,<x id="n" /> sampai engkau kembali lagi menjadi tanah, karena dari situlah engkau diambil; sebab engkau debu dan engkau akan kembali<x id="o" /> menjadi debu." |
(0.44) | Kej 6:21 | Dan engkau, bawalah bagimu segala apa yang dapat dimakan; kumpulkanlah itu padamu untuk menjadi makanan bagimu dan bagi mereka." |
(0.44) | Kej 14:24 | Kalau aku, jangan sekali-kali! Hanya apa yang telah dimakan oleh bujang-bujang ini dan juga bagian orang-orang yang pergi bersama-sama dengan aku, yakni Aner, Eskol dan Mamre,<x id="p" /> biarlah mereka itu mengambil bagiannya masing-masing." |