(0.01) | Luk 9:15 | Murid-murid melakukannya dan menyuruh semua orang banyak itu duduk. |
(0.01) | Luk 20:7 | Lalu mereka menjawab, bahwa mereka tidak tahu dari mana baptisan itu. |
(0.01) | Kis 15:18 | yang telah diketahui dari sejak semula. k |
(0.01) | 1Tes 5:21 |
(0.01) | 2Tes 3:13 | Dan kamu, saudara-saudara, janganlah jemu-jemu berbuat apa yang baik. l |
(0.01) | 1Yoh 5:6 | Inilah Dia yang telah datang dengan air dan darah 1 , y yaitu Yesus Kristus, bukan saja dengan air, tetapi dengan air dan dengan darah. Dan Rohlah yang memberi kesaksian, karena Roh adalah kebenaran. z |
(0.01) | Why 3:7 | "Dan tuliskanlah kepada malaikat jemaat di Filadelfia 1 : r Inilah firman dari Yang Kudus, s Yang Benar, t yang memegang kunci Daud; u apabila Ia membuka, tidak ada yang dapat menutup; apabila Ia menutup, tidak ada yang dapat membuka. |
(0.01) | Mrk 7:36 | Yesus berpesan kepada orang-orang yang ada di situ supaya jangan menceriterakannya kepada siapapun h juga. Tetapi makin dilarang-Nya mereka, makin luas mereka memberitakannya. |
(0.01) | Mrk 14:40 | Dan ketika Ia kembali pula, Ia mendapati mereka sedang tidur, sebab mata mereka sudah berat dan mereka tidak tahu jawab apa yang harus mereka berikan kepada-Nya. |
(0.01) | Luk 2:24 | dan untuk mempersembahkan korban menurut apa yang difirmankan dalam hukum Tuhan, yaitu sepasang burung tekukur 1 atau dua ekor anak burung merpati. j |
(0.01) | Luk 15:27 | Jawab hamba itu: Adikmu telah kembali dan ayahmu telah menyembelih anak lembu tambun, karena ia mendapatnya kembali dengan sehat. |
(0.01) | Yoh 13:29 | Karena Yudas memegang kas f ada yang menyangka, bahwa Yesus menyuruh dia membeli apa-apa yang perlu untuk perayaan itu, g atau memberi apa-apa kepada orang miskin. h |
(0.01) | Kis 18:5 | Ketika Silas k dan Timotius l datang dari Makedonia, m Paulus dengan sepenuhnya dapat memberitakan firman, di mana ia memberi kesaksian kepada orang-orang Yahudi, bahwa Yesus adalah Mesias. n |
(0.01) | 2Tim 4:2 | Beritakanlah u firman, v siap sedialah baik atau tidak baik waktunya, nyatakanlah apa yang salah, tegorlah w dan nasihatilah x dengan segala kesabaran dan pengajaran. |
(0.01) | Yak 1:26 | Jikalau ada seorang menganggap dirinya beribadah, tetapi tidak mengekang lidahnya, p ia menipu dirinya sendiri, maka sia-sialah ibadahnya. |
(0.01) | Mat 18:17 | Jika ia tidak mau mendengarkan mereka, sampaikanlah soalnya kepada jemaat. f Dan jika ia tidak mau juga mendengarkan jemaat, pandanglah dia sebagai seorang yang tidak mengenal Allah atau seorang pemungut cukai. g |
(0.01) | Yoh 1:14 | Firman itu telah menjadi manusia 1 , u dan diam di antara kita, dan kita telah melihat kemuliaan-Nya, v yaitu kemuliaan yang diberikan kepada-Nya sebagai Anak Tunggal Bapa, penuh kasih karunia w dan kebenaran. x |
(0.01) | Rm 7:3 | Jadi selama suaminya hidup ia dianggap berzinah, s kalau ia menjadi isteri laki-laki lain; tetapi jika suaminya telah mati, ia bebas dari hukum, sehingga ia bukanlah berzinah, kalau ia menjadi isteri laki-laki lain. |
(0.01) | Ibr 9:19 | Sebab sesudah Musa memberitahukan q semua perintah hukum Taurat kepada seluruh umat, ia mengambil darah anak lembu r dan darah domba jantan serta air, dan bulu merah dan hisop, lalu memerciki kitab itu sendiri dan seluruh umat, s |
(0.01) | 1Yoh 1:1 | Apa yang telah ada sejak semula, a yang telah kami dengar, yang telah kami lihat dengan mata kami, b yang telah kami saksikan dan yang telah kami raba c dengan tangan kami tentang Firman hidup--itulah yang kami tuliskan kepada kamu. |