(0.24) | 2Raj 8:14 | Lalu ia pergi dan meninggalkan Elisa dan setelah ia sampai kepada tuannya, berkatalah raja kepadanya: "Apakah dikatakan Elisa kepadamu?" Jawabnya: "Ia berkata kepadaku, bahwa pastilah engkau sembuh." |
(0.24) | Kis 21:24 | Bawalah mereka bersama-sama dengan engkau, lakukanlah pentahiran z dirimu bersama-sama dengan mereka dan tanggunglah biaya mereka, sehingga mereka dapat mencukurkan rambutnya; a maka semua orang akan tahu, bahwa segala kabar yang mereka dengar tentang engkau sama sekali tidak benar, melainkan bahwa engkau tetap memelihara hukum Taurat. |
(0.24) | Luk 1:4 | supaya engkau dapat mengetahui, bahwa segala sesuatu yang diajarkan g kepadamu sungguh benar. |
(0.24) | 1Sam 4:19 | Adapun menantunya perempuan, isteri Pinehas, sudah hamil tua. Ketika didengarnya kabar itu, bahwa tabut Allah telah dirampas dan mertuanya laki-laki serta suaminya telah mati, duduklah ia berlutut, lalu bersalin, sebab ia kedatangan sakit beranak. |
(0.24) | Yeh 3:18 | Kalau Aku berfirman kepada orang jahat: Engkau pasti dihukum mati! l --dan engkau tidak memperingatkan dia atau tidak berkata apa-apa untuk memperingatkan orang jahat itu dari hidupnya yang jahat, supaya ia tetap hidup, orang jahat itu akan mati 1 dalam kesalahannya, tetapi Aku akan menuntut pertanggungan jawab atas nyawanya m dari padamu. |
(0.24) | Luk 3:18 | Dengan banyak nasihat lain Yohanes memberitakan Injil kepada orang banyak. |
(0.24) | 2Sam 1:6 | Orang muda yang membawa kabar kepadanya itu berkata: "Kebetulan aku ada di pegunungan Gilboa; h maka tampaklah Saul bertelekan pada tombaknya, sedang kereta-kereta dan orang-orang berkuda mengejarnya. |
(0.24) | Yer 4:5 | Beritahukanlah di Yehuda dan kabarkanlah n di Yerusalem: Tiuplah sangkakala o di dalam negeri, berserulah keras-keras: "Berkumpullah dan marilah kita pergi ke kota-kota p yang berkubu!" |
(0.23) | 1Yoh 1:5 | Dan inilah berita, yang telah kami dengar k dari Dia, dan yang kami sampaikan kepada kamu: Allah adalah terang l dan di dalam Dia sama sekali tidak ada kegelapan. |
(0.23) | Ibr 4:8 | Sebab, andaikata Yosua telah membawa mereka masuk ke tempat perhentian, d pasti Allah tidak akan berkata-kata e kemudian tentang suatu hari lain. |
(0.23) | Gal 3:8 | Dan Kitab Suci, yang sebelumnya mengetahui, bahwa Allah membenarkan orang-orang bukan Yahudi oleh karena iman, telah terlebih dahulu memberitakan Injil kepada Abraham: "Olehmu h segala bangsa akan diberkati." |
(0.23) | 1Ptr 1:12 | Kepada mereka telah dinyatakan, bahwa mereka bukan melayani diri mereka sendiri, tetapi melayani kamu l dengan segala sesuatu yang telah diberitakan sekarang kepada kamu m dengan perantaraan mereka, yang oleh Roh Kudus 1 , yang diutus dari sorga, n menyampaikan berita Injil kepada kamu, yaitu hal-hal yang ingin diketahui oleh malaikat-malaikat. |
(0.23) | Kel 33:4 | Ketika bangsa itu mendengar ancaman yang mengerikan ini, berkabunglah k mereka dan seorangpun tidak ada yang memakai perhiasannya. |
(0.23) | Why 14:6 | Dan aku melihat seorang malaikat lain terbang di tengah-tengah langit q dan padanya ada Injil yang kekal untuk diberitakannya 1 kepada mereka yang diam di atas bumi r dan kepada semua bangsa dan suku dan bahasa dan kaum, s |
(0.23) | Yos 9:24 | Jawab mereka kepada Yosua, katanya: "Sebab telah dikabarkan dengan sungguh-sungguh o kepada hamba-hambamu ini, bahwa TUHAN, Allahmu, memerintahkan kepada Musa hamba-Nya, memberikan seluruh negeri itu kepadamu dan memunahkan seluruh penduduk negeri itu dari depan kamu, maka sangatlah kami takut kehilangan nyawa, menghadapi kamu; itulah sebabnya kami melakukan yang demikian. |
(0.23) | Ul 31:29 | Sebab aku tahu, bahwa sesudah aku mati, kamu akan berlaku sangat busuk t dan akan menyimpang dari jalan yang telah kuperintahkan kepadamu. Sebab itu di kemudian hari malapetaka u akan menimpa kamu, apabila kamu berbuat yang jahat di mata TUHAN, dan menimbulkan sakit hati-Nya dengan perbuatan tanganmu." |
(0.23) | Yeh 18:13 | memungut bunga uang dan mengambil riba, h orang yang demikian tidak akan hidup. Segala kekejian ini dilakukannya, ia harus mati; darahnya tertimpa kepadanya sendiri. i |
(0.23) | Yes 43:12 | Akulah yang memberitahukan, menyelamatkan dan mengabarkan, dan bukannya allah asing o yang ada di antaramu. Kamulah saksi-saksi-Ku, p " demikianlah firman TUHAN, "dan Akulah Allah. |
(0.23) | 1Sam 25:4 | Ketika didengar Daud di padang gurun, bahwa Nabal sedang menggunting bulu domba-dombanya, |
(0.22) | Yer 31:7 | Sebab beginilah firman TUHAN: Bersorak-sorailah f bagi Yakub dengan sukacita, bersukarialah tentang pemimpin g bangsa-bangsa! Kabarkanlah, pujilah dan katakanlah: TUHAN telah menyelamatkan h umat-Nya, yakni sisa-sisa i Israel! |