| (0.20) | 1Sam 17:56 |
| Kemudian raja berkata: "Tanyakanlah, anak siapakah orang muda itu." |
| (0.20) | 1Sam 9:14 |
| Maka naiklah mereka ke kota, dan ketika mereka masuk kota, Samuel yang berjalan keluar untuk naik ke bukit, berpapasan dengan mereka. |
| (0.20) | 1Sam 19:22 |
| Lalu ia sendiri pergi ke Rama. Sesampainya ke dekat perigi besar yang di Sekhu, bertanyalah ia, katanya: "Di mana Samuel dan Daud?" Jawab orang: "Ada di Nayot, dekat Rama." |
| (0.20) | 1Sam 19:23 |
| Lalu pergilah ia ke sana, ke Nayot, dekat Rama dan pada diapun hinggaplah Roh Allah, dan selama ia melanjutkan perjalanannya ia kepenuhan k seperti nabi, hingga ia sampai ke Nayot dekat Rama. |
| (0.20) | 1Sam 22:11 |
| Lalu raja menyuruh memanggil Ahimelekh bin Ahitub, imam itu, bersama-sama dengan seluruh keluarganya, para imam yang di Nob; dan datanglah sekaliannya menghadap raja. |
| (0.20) | 1Sam 26:14 |
| Dan berserulah Daud kepada tentara itu dan kepada Abner bin Ner, katanya: "Tidakkah engkau menjawab, Abner?" Maka jawab Abner, katanya: "Siapakah engkau ini yang berseru-seru kepada raja?" |
| (0.19) | 1Sam 13:17 |
| Maka keluarlah orang-orang penjarah i dari perkemahan orang Filistin dalam tiga gerombolan: gerombolan yang satu mengambil jalan ke Ofra, j ke daerah Syual; |
| (0.19) | 1Sam 26:13 |
| Setelah Daud sampai ke seberang, berdirilah ia jauh-jauh di puncak gunung, sehingga ada jarak yang besar antara mereka. |
| (0.19) | 1Sam 29:10 |
| Jadi, bangunlah pagi-pagi beserta orang-orang tuanmu ini yang datang bersama-sama dengan engkau; bangunlah kamu pagi-pagi, segera sesudah hari cukup terang bagimu, dan pergilah. v " |
| (0.19) | 1Sam 9:9 |
| --Dahulu di antara orang Israel, apabila seseorang pergi menanyakan petunjuk o Allah, ia berkata begini: "Mari kita pergi kepada pelihat 1 ," sebab nabi yang sekarang ini disebutkan dahulu pelihat. p -- |
| (0.19) | 1Sam 10:22 |
| Sebab itu ditanyakan y pulalah kepada TUHAN: "Apa orang itu juga datang ke mari?" TUHAN menjawab: "Sesungguhnya ia bersembunyi di antara barang-barang." |
| (0.19) | 1Sam 20:34 |
| Sebab itu Yonatan bangkit dan meninggalkan perjamuan itu dengan kemarahan yang bernyala-nyala. Pada hari yang kedua bulan baru itu ia tidak makan apa-apa, sebab ia bersusah hati karena Daud, sebab ayahnya telah menghina Daud. |
| (0.19) | 1Sam 22:19 |
| Juga penduduk Nob, t kota imam itu, dibunuh raja dengan mata pedang; u laki-laki maupun perempuan, kanak-kanak maupun anak yang menyusu, pula lembu, keledai dan domba dibunuhnya dengan mata pedang. |
| (0.19) | 1Sam 22:23 |
| Tinggallah padaku, janganlah takut; sebab siapa yang ingin mencabut nyawamu, z ia juga ingin mencabut nyawaku; di dekatku engkau aman." |
| (0.19) | 1Sam 26:10 |
| Lagi kata Daud: "Demi TUHAN yang hidup, niscaya TUHAN akan membunuh t dia: entah karena sampai ajalnya u dan ia mati, v entah karena ia pergi berperang dan hilang lenyap di sana. |
| (0.19) | 1Sam 31:1 |
| Sementara itu orang Filistin berperang melawan orang Israel. Orang-orang Israel melarikan diri dari hadapan orang Filistin dan banyak yang mati terbunuh di pegunungan Gilboa. l |
| (0.18) | 1Sam 9:4 |
| Lalu mereka berjalan melalui pegunungan g Efraim; juga mereka berjalan melalui tanah Salisa, h tetapi tidak menemuinya. Kemudian mereka berjalan melalui tanah Sahalim, tetapi keledai-keledai i itu tidak ada; kemudian mereka berjalan melalui tanah Benyamin, tetapi tidak menemuinya. |
| (0.18) | 1Sam 17:25 |
| Berkatalah orang-orang Israel itu: "Sudahkah kamu lihat orang yang maju itu? Sesungguhnya ia maju untuk mencemoohkan orang Israel! Orang yang mengalahkan dia akan dianugerahi raja kekayaan yang besar, raja akan memberikan anaknya yang perempuan d kepadanya dan kaum keluarganya akan dibebaskannya dari pajak e di Israel." |
| (0.18) | 1Sam 22:18 |
| Lalu berkatalah raja kepada Doeg: "Majulah engkau dan paranglah para imam r itu." Maka majulah Doeg, orang Edom itu, lalu memarang para imam itu. Ia membunuh pada hari itu delapan puluh lima orang 1 , yang memakai baju efod s dari kain lenan. |



