(0.99848776315789) | Kid 8:6 | 1 --Taruhlah aku seperti meterai pada hatimu, seperti meterai pada lenganmu, karena cinta d kuat seperti maut, kegairahan e gigih seperti dunia orang mati 2 , nyalanya adalah nyala api, seperti nyala api TUHAN! |
(0.96650845394737) | Kel 28:36 | Juga haruslah engkau membuat patam g dari emas murni dan pada patam itu kauukirkanlah, diukirkan seperti meterai: Kudus bagi TUHAN. h |
(0.88844144736842) | Ayb 41:15 | (41-6) Punggungnya adalah perisai-perisai yang bersusun, terlekat rapat m seperti meterai. |
(0.87515414473684) | Kel 39:6 | Dikerjakan merekalah permata krisopras, yakni dililit dengan ikat emas, diukirkan padanya nama para anak Israel, yang diukirkan seperti meterai. |
(0.84796430921053) | Why 6:3 | Dan ketika Anak Domba itu membuka meterai yang kedua, aku mendengar makhluk h yang kedua berkata: "Mari!" |
(0.83761638157895) | Kel 39:30 | Dibuat merekalah patam, jamang yang kudus dari emas murni, dan pada jamang itu dituliskan tulisan, diukirkan seperti meterai: Kudus bagi TUHAN. q |
(0.80195052631579) | Why 6:7 | Dan ketika Anak Domba itu membuka meterai yang keempat, aku mendengar suara makhluk p yang keempat berkata: "Mari!" |
(0.80195052631579) | Why 8:1 | Dan ketika Anak Domba itu membuka meterai yang ketujuh 1 , x maka sunyi senyaplah di sorga, kira-kira setengah jam lamanya. |
(0.78947325657895) | Kel 28:11 | Seperti buatan seorang pengasah permata, diukirkan seperti meterai, demikianlah harus kauukirkan pada kedua permata itu nama para anak Israel; dililit dengan ikat emas harus kaubuat permata itu. |
(0.78099730263158) | Yer 22:24 | "Demi Aku yang hidup, demikianlah firman TUHAN, bahkan sekalipun Konya 1 bin Yoyakim, h raja Yehuda, adalah sebagai cincin meterai i pada tangan kanan-Ku, namun Aku akan mencabut engkau! |
(0.73498355263158) | Kel 28:21 | Sesuai dengan nama para anak Israel, b permata itu haruslah dua belas banyaknya; dan pada tiap-tiap permata haruslah ada, diukirkan seperti meterai, nama salah satu suku c dari yang dua belas itu. |
(0.73498345394737) | Kel 39:14 | Sesuai dengan nama para anak Israel, permata itu adalah dua belas n banyaknya; dan pada tiap-tiap permata ada diukirkan seperti meterai, nama salah satu suku dari yang dua belas itu. |
(0.65318134868421) | 1Kor 9:2 | Sekalipun bagi orang lain aku bukanlah rasul, tetapi bagi kamu aku adalah rasul. Sebab hidupmu dalam Tuhan adalah meterai c dari kerasulanku. |
(0.64362924342105) | Hag 2:23 | (2-24) Pada waktu x itu, demikianlah firman TUHAN semesta alam, Aku akan mengambil engkau, hai Zerubabel y bin Sealtiel, hamba-Ku z --demikianlah firman TUHAN--dan akan menjadikan engkau seperti cincin a meterai 1 ; sebab engkaulah yang Kupilih, demikianlah firman TUHAN semesta alam." |
(0.62047236842105) | Kej 38:25 | Waktu dibawa, perempuan itu menyuruh orang kepada mertuanya mengatakan: "Dari laki-laki yang empunya barang-barang inilah aku mengandung." Juga dikatakannya: "Periksalah, siapa yang empunya cap meterai serta kalung dan tongkat ini? r " |
(0.61913901315789) | Why 9:4 | Dan kepada mereka dipesankan, supaya mereka jangan merusakkan i rumput-rumput di bumi atau tumbuh-tumbuhan ataupun pohon-pohon, j melainkan hanya manusia yang tidak memakai meterai Allah di dahinya. k |
(0.61375828947368) | Why 5:1 | Maka aku melihat di tangan kanan Dia yang duduk di atas takhta itu, o sebuah gulungan kitab 1 , yang ditulisi sebelah dalam dan sebelah luarnya p dan dimeterai q dengan tujuh meterai. |
(0.61197125) | Why 6:1 | Maka aku melihat Anak Domba a itu membuka 1 yang pertama dari ketujuh meterai b itu 2 , dan aku mendengar yang pertama dari keempat makhluk c itu berkata dengan suara bagaikan bunyi guruh: d "Mari!" |
(0.60230651315789) | Yes 3:21 | cincin meterai dan anting-anting hidung; y |
(0.59352680921053) | Why 6:5 | Dan ketika Anak Domba itu membuka meterai yang ketiga k , aku mendengar makhluk yang ketiga berkata: "Mari!" Dan aku melihat: sesungguhnya, ada seekor kuda hitam 1 l dan orang yang menungganginya memegang sebuah timbangan di tangannya. |