| (1.00) | Mrk 7:31 |
| Kemudian Yesus meninggalkan pula daerah Tirus y dan dengan melalui Sidon pergi ke danau Galilea, z di tengah-tengah daerah Dekapolis. a |
| (0.42) | Mrk 2:23 |
| Pada suatu kali, pada hari Sabat 1 , Yesus berjalan di ladang gandum, dan sementara berjalan murid-murid-Nya memetik bulir gandum. k |
| (0.40) | Mrk 9:30 |
| Yesus dan murid-murid-Nya berangkat dari situ dan melewati Galilea, dan Yesus tidak mau hal itu diketahui orang; |
| (0.11) | Mrk 10:25 |
| Lebih mudah seekor unta melewati lobang jarum dari pada seorang kaya masuk ke dalam Kerajaan Allah. c " |
| (0.10) | Mrk 11:16 |
| dan Ia tidak memperbolehkan orang membawa barang-barang melintasi halaman Bait Allah. |
| (0.09) | Mrk 3:23 |
| Yesus memanggil mereka, lalu berkata kepada mereka dalam perumpamaan: n "Bagaimana Iblis o dapat mengusir Iblis? |
| (0.09) | Mrk 4:2 |
| Dan Ia mengajarkan banyak hal dalam perumpamaan 1 t kepada mereka. Dalam ajaran-Nya itu Ia berkata kepada mereka: |
| (0.09) | Mrk 4:33 |
| Dalam banyak perumpamaan yang semacam itu Ia memberitakan firman kepada mereka sesuai dengan pengertian l mereka, |
| (0.09) | Mrk 10:28 |
| Berkatalah Petrus kepada Yesus: "Kami ini telah meninggalkan segala sesuatu dan mengikut Engkau! e " |
| (0.09) | Mrk 11:26 |
| (Tetapi jika kamu tidak mengampuni, maka Bapamu yang di sorga juga tidak akan mengampuni kesalahan-kesalahanmu.) |
| (0.09) | Mrk 15:24 |
| Kemudian mereka menyalibkan Dia 1 , lalu mereka membagi pakaian-Nya dengan membuang undi s atasnya untuk menentukan bagian masing-masing. |
| (0.09) | Mrk 12:1 |
| 1 Lalu Yesus mulai berbicara kepada mereka dalam perumpamaan: "Adalah seorang membuka kebun anggur w dan menanam pagar sekelilingnya. Ia menggali lobang tempat memeras anggur dan mendirikan menara jaga. Kemudian ia menyewakan kebun itu kepada penggarap-penggarap lalu berangkat ke negeri lain. |
| (0.09) | Mrk 2:12 |
| Dan orang itupun bangun, segera mengangkat tempat tidurnya dan pergi ke luar di hadapan orang-orang itu, sehingga mereka semua takjub lalu memuliakan Allah, b katanya: "Yang begini c belum pernah kita lihat." |
| (0.09) | Mrk 4:11 |
| Jawab-Nya: "Kepadamu telah diberikan rahasia Kerajaan Allah, x tetapi kepada orang-orang luar y segala sesuatu disampaikan dalam perumpamaan, |
| (0.09) | Mrk 6:33 |
| Tetapi pada waktu mereka bertolak banyak orang melihat mereka dan mengetahui tujuan mereka. Dengan mengambil jalan darat segeralah datang orang dari semua kota ke tempat itu sehingga mendahului mereka. |
| (0.09) | Mrk 6:48 |
| Ketika Ia melihat betapa payahnya mereka mendayung karena angin sakal, maka kira-kira jam tiga malam Ia datang kepada mereka berjalan di atas air dan Ia hendak melewati mereka. |
| (0.09) | Mrk 6:55 |
| Maka berlari-larilah mereka ke seluruh daerah itu dan mulai mengusung orang-orang sakit di atas tilamnya kepada Yesus, di mana saja kabarnya Ia berada. |
| (0.09) | Mrk 13:28 |
| Tariklah pelajaran dari perumpamaan tentang pohon ara 1 . Apabila ranting-rantingnya melembut dan mulai bertunas, kamu tahu, bahwa musim panas sudah dekat. |
| (0.09) | Mrk 16:10 |
| Lalu perempuan itu pergi memberitahukannya kepada mereka yang selalu mengiringi Yesus, dan yang pada waktu itu sedang berkabung dan menangis. |
| (0.09) | Mrk 16:20 |
| Merekapun pergilah memberitakan Injil ke segala penjuru, dan Tuhan turut bekerja dan meneguhkan firman itu dengan tanda-tanda i yang menyertainya. |



