| (1.00) | Za 7:4 |
| Maka datanglah firman TUHAN semesta alam kepadaku, bunyinya: |
| (0.98) | Za 13:8 |
| Maka di seluruh negeri, demikianlah firman TUHAN, dua pertiga dari padanya akan dilenyapkan, mati binasa, tetapi sepertiga dari padanya akan tinggal hidup. o |
| (0.98) | Za 14:17 |
| Tetapi bila mereka dari kaum-kaum di bumi tidak datang ke Yerusalem untuk sujud menyembah p kepada Raja, TUHAN semesta alam, maka kepada mereka tidak akan turun hujan 1 . q |
| (0.98) | Za 4:9 |
| "Tangan Zerubabel telah meletakkan dasar f Rumah ini, dan tangannya juga akan menyelesaikannya. g Maka kamu akan mengetahui, bahwa TUHAN semesta alam yang mengutus aku h kepadamu. |
| (0.98) | Za 6:7 |
| dan yang merah itu keluar, gelisah untuk pergi, hendak menjelajahi bumi. g Lalu berkatalah ia: "Pergilah, jelajahilah bumi!" Maka mereka menjelajahi bumi. |
| (0.98) | Za 1:3 |
| Sebab itu katakanlah kepada mereka: Beginilah firman TUHAN semesta alam: Kembalilah f kepada-Ku, demikianlah firman TUHAN semesta alam, maka Akupun akan kembali kepadamu 1 , g firman TUHAN semesta alam. |
| (0.98) | Za 11:7 |
| Maka aku menggembalakan domba-domba sembelihan i itu untuk pedagang-pedagang domba. Aku mengambil dua tongkat 1 : yang satu kusebutkan "Kemurahan" dan yang lain kusebutkan "Ikatan"; lalu aku menggembalakan domba-domba itu. |
| (0.98) | Za 2:9 |
| "Sesungguhnya Aku akan menggerakkan tangan-Ku terhadap mereka, dan mereka h akan menjadi jarahan bagi orang-orang yang tadinya takluk kepada mereka. Maka kamu akan mengetahui bahwa TUHAN semesta alam yang mengutus aku. i |
| (0.97) | Za 14:18 |
| Dan jika kaum Mesir tidak datang dan tidak masuk menghadap, maka kepada mereka akan turun tulah r yang ditimpakan TUHAN kepada bangsa-bangsa yang tidak datang untuk merayakan hari raya Pondok Daun. s |
| (0.97) | Za 2:11 |
| dan banyak bangsa akan menggabungkan diri kepada TUHAN pada waktu itu dan akan menjadi umat-Ku o dan Aku akan diam di tengah-tengahmu." Maka engkau akan mengetahui, bahwa TUHAN semesta alam yang mengutus aku kepadamu. p |
| (0.97) | Za 6:15 |
| Orang-orang dari jauh akan datang 1 untuk turut membangun bait TUHAN; r maka kamu akan mengetahui bahwa TUHAN semesta alam yang mengutus aku kepadamu. s Dan hal ini akan terjadi, apabila kamu dengan baik-baik mendengarkan t suara TUHAN Allahmu." |
| (0.97) | Za 14:16 |
| Maka semua orang yang tinggal l dari segala bangsa yang telah menyerang Yerusalem, akan datang tahun demi tahun untuk sujud menyembah m kepada Raja 1 , n TUHAN semesta alam, dan untuk merayakan hari raya Pondok Daun. o |
| (0.97) | Za 14:5 |
| Maka tertutuplah lembah gunung-gunung-Ku, sebab lembah gunung itu akan menyentuh sisinya; dan kamu akan melarikan diri seperti kamu pernah melarikan diri oleh karena gempa bumi h pada zaman Uzia, raja Yehuda. Lalu TUHAN, Allahku, akan datang, i dan semua orang kudus bersama-sama Dia. j |
| (0.97) | Za 3:7 |
| "Beginilah firman TUHAN semesta alam: Apabila engkau hidup menurut jalan yang Kutunjukkan 1 dan melakukan tugas e yang Kuberikan kepadamu, maka engkau akan memerintah rumah-Ku f dan mengurus g pelataran-Ku, dan Aku akan mengizinkan engkau masuk ke antara mereka yang berdiri melayani di sini. h |
| (0.97) | Za 13:3 |
| Dan apabila seseorang masih tampil sebagai nabi, maka ayahnya dan ibunya, yang telah memperanakkan dia, akan berkata kepadanya: Janganlah engkau hidup lagi, sebab yang kaukatakan demi nama TUHAN itu adalah dusta! e Lalu ayahnya dan ibunya, yang telah memperanakkan dia, akan menikam dia f pada waktu ia bernubuat. |
| (0.44) | Za 5:1 |
| Aku melayangkan mataku pula, maka aku melihat: tampak sebuah gulungan kitab o yang terbang 1 . |
| (0.44) | Za 12:9 |
| Maka pada waktu itu Aku berikhtiar untuk memunahkan segala bangsa o yang menyerang Yerusalem. p " |
| (0.44) | Za 14:6 |
| Maka pada waktu itu tidak akan ada lagi udara dingin atau keadaan beku, k |
| (0.44) | Za 4:5 |
| Maka berbicaralah malaikat yang berbicara dengan aku itu, katanya kepadaku: "Tidakkah engkau tahu, apa arti semuanya ini?" Jawabku: x "Tidak, tuanku!" |
| (0.44) | Za 14:9 |
| Maka TUHAN akan menjadi Raja s atas seluruh bumi 1 ; t pada waktu itu TUHAN adalah satu-satunya dan nama-Nya u satu-satunya. |



