| (1.00) | Yer 25:17 |
| Maka aku mengambil piala itu dari tangan TUHAN, lalu meminumkan isinya kepada segala bangsa yang kepadanya TUHAN mengutus x aku, |
| (0.29) | Yer 13:9 |
| "Beginilah firman TUHAN: Demikianlah Aku akan menghapuskan kecongkakbongakan c Yehuda dan Yerusalem. |
| (0.29) | Yer 17:10 |
| Aku, TUHAN, yang menyelidiki hati, h yang menguji batin, i untuk memberi balasan j kepada setiap orang setimpal dengan tingkah langkahnya, setimpal dengan hasil perbuatannya. k " |
| (0.27) | Yer 1:10 |
| Ketahuilah, pada hari ini Aku mengangkat engkau atas bangsa-bangsa t dan atas kerajaan-kerajaan untuk mencabut u dan merobohkan 1 , untuk membinasakan dan meruntuhkan, untuk membangun dan menanam. v " |
| (0.27) | Yer 3:8 |
| Dilihatnya, bahwa oleh karena zinahnya Aku telah menceraikan Israel, y perempuan murtad itu, dan memberikan kepadanya surat cerai; z namun Yehuda, saudaranya perempuan yang tidak setia itu tidak takut, a melainkan ia juga pun pergi bersundal. |
| (0.27) | Yer 51:39 |
| jika mereka merasa panas, Aku akan menyediakan perjamuan bagi mereka, akan membuat mereka mabuk, a supaya mereka menjadi pusing dan jatuh tertidur untuk selama-lamanya, b tidak akan bangun-bangun lagi, demikianlah firman TUHAN. c |
| (0.25) | Yer 45:5 |
| Masakan engkau mencari hal-hal yang besar o bagimu sendiri? Janganlah mencarinya! p Sebab, sesungguhnya, Aku mendatangkan malapetaka q atas segala makhluk, r demikianlah firman TUHAN, tetapi kepadamu akan Kuberikan nyawamu s sebagai jarahan t di segala tempat ke mana engkau pergi." |
| (0.20) | Yer 9:15 |
| Sebab itu beginilah firman TUHAN semesta alam, Allah Israel: Sesungguhnya, Aku akan memberi bangsa ini makan ipuh q dan minum racun. r |
| (0.20) | Yer 25:18 |
| yakni kepada Yerusalem y dan kota-kota Yehuda, beserta raja-rajanya dan pemuka-pemukanya, untuk membuat semuanya itu menjadi reruntuhan, z ketandusan dan sasaran suitan a dan kutuk b seperti halnya pada hari ini; c |
| (0.20) | Yer 31:14 |
| Aku akan memuaskan i jiwa para imam j dengan kelimpahan, dan umat-Ku akan menjadi kenyang dengan kebajikan-Ku, k demikianlah firman TUHAN. |
| (0.20) | Yer 42:10 |
| Jika kamu tinggal tetap di negeri ini, e maka Aku akan membangun f dan tidak akan meruntuhkan kamu, akan membuat kamu tumbuh g dan tidak akan mencabut kamu; h sebab Aku menyesal telah mendatangkan malapetaka kepadamu. i |
| (0.20) | Yer 5:7 |
| Bagaimana, kalau begitu, dapatkah Aku mengampuni engkau? Anak-anakmu telah meninggalkan Aku, dan bersumpah m demi yang bukan allah. n Setelah Aku mengenyangkan mereka, mereka berzinah o dan bertemu ke rumah persundalan. p |


