| (1.00) | Ul 26:17 |
| Engkau telah menerima janji dari pada TUHAN pada hari ini, bahwa Ia akan menjadi Allahmu, dan engkaupun akan hidup menurut jalan yang ditunjukkan-Nya dan berpegang pada ketetapan, perintah serta peraturan-Nya, dan mendengarkan suara-Nya.<x id="u" /> |
| (1.00) | Ul 26:18 |
| Dan TUHAN telah menerima janji dari padamu pada hari ini, bahwa engkau akan menjadi umat kesayangan-Nya,<x id="v" /> seperti yang dijanjikan-Nya kepadamu, dan bahwa engkau akan berpegang pada segala perintah-Nya, |
| (0.92) | Ul 5:29 |
| Kiranya hati mereka selalu begitu, yakni takut akan Daku<n id="1" /><x id="i" /> dan berpegang pada segala perintah-Ku,<x id="j" /> supaya baik keadaan mereka dan anak-anak mereka untuk selama-lamanya!<x id="k" /> |
| (0.92) | Ul 30:16 |
| karena pada hari ini aku memerintahkan kepadamu untuk mengasihi<x id="c" /> TUHAN, Allahmu, dengan hidup menurut jalan yang ditunjukkan-Nya dan berpegang pada perintah, ketetapan dan peraturan-Nya, supaya engkau hidup<x id="d" /> dan bertambah banyak dan diberkati oleh TUHAN, Allahmu, di negeri ke mana engkau masuk untuk mendudukinya. |


