| (1.00) | Rm 12:8 |
| jika karunia untuk menasihati, baiklah kita menasihati. t Siapa yang membagi-bagikan sesuatu, hendaklah ia melakukannya dengan hati yang ikhlas; u siapa yang memberi pimpinan, hendaklah ia melakukannya dengan rajin; siapa yang menunjukkan kemurahan 1 , hendaklah ia melakukannya dengan sukacita. |
| (1.00) | Rm 2:22 |
| Engkau yang berkata: "Jangan berzinah," mengapa engkau sendiri berzinah? Engkau yang jijik akan segala berhala, mengapa engkau sendiri merampok rumah berhala? m |
| (0.99) | Rm 7:15 |
| Sebab apa yang aku perbuat, aku tidak tahu. Karena bukan apa yang aku kehendaki yang aku perbuat 1 , tetapi apa yang aku benci, itulah yang aku perbuat. r |
| (0.99) | Rm 9:21 |
| Apakah tukang periuk tidak mempunyai hak 1 atas tanah liatnya, untuk membuat dari gumpal yang sama suatu benda untuk dipakai guna tujuan yang mulia dan suatu benda lain untuk dipakai guna tujuan yang biasa? b |
| (0.99) | Rm 14:3 |
| Siapa yang makan, janganlah menghina n orang yang tidak makan, dan siapa yang tidak makan, janganlah menghakimi o orang yang makan, sebab Allah telah menerima orang itu. |
| (0.99) | Rm 16:23 |
| Salam kepada kamu dari Gayus, o yang memberi tumpangan kepadaku, dan kepada seluruh jemaat. Salam kepada kamu dari Erastus, p bendahara negeri, dan dari Kwartus, saudara kita. |
| (0.99) | Rm 6:7 |
|
| (0.99) | Rm 15:33 |
| Allah, sumber damai sejahtera, b menyertai kamu sekalian! Amin. |
| (0.99) | Rm 2:21 |
| Jadi, bagaimanakah engkau yang mengajar orang lain, tidakkah engkau mengajar dirimu sendiri? Engkau yang mengajar: "Jangan mencuri," mengapa engkau sendiri mencuri? l |
| (0.99) | Rm 6:10 |
| Sebab kematian-Nya adalah kematian terhadap dosa 1 , o satu kali dan untuk selama-lamanya, p dan kehidupan-Nya adalah kehidupan bagi Allah. |
| (0.99) | Rm 7:19 |
| Sebab bukan apa yang aku kehendaki, yaitu yang baik, yang aku perbuat, melainkan apa yang tidak aku kehendaki, yaitu yang jahat, yang aku perbuat. v |
| (0.98) | Rm 14:6 |
| Siapa yang berpegang pada suatu hari yang tertentu, ia melakukannya untuk Tuhan. Dan siapa makan, ia melakukannya untuk Tuhan, sebab ia mengucap syukur kepada Allah. r Dan siapa tidak makan, ia melakukannya untuk Tuhan, dan ia juga mengucap syukur kepada Allah. |
| (0.98) | Rm 2:29 |
| Tetapi orang Yahudi sejati ialah dia yang tidak nampak keyahudiannya dan sunat ialah sunat di dalam hati, w secara rohani 1 , x bukan secara hurufiah. y Maka pujian baginya datang bukan dari manusia, melainkan dari Allah. z |
| (0.98) | Rm 3:5 |
| Tetapi jika ketidakbenaran kita menunjukkan h kebenaran Allah, apakah yang akan kita katakan? Tidak adilkah Allah--aku berkata sebagai manusia i --jika Ia menampakkan murka-Nya? |
| (0.98) | Rm 9:5 |
| Mereka adalah keturunan bapa-bapa leluhur, a yang menurunkan Mesias b dalam keadaan-Nya sebagai manusia, yang ada di atas segala sesuatu. c Ia adalah Allah yang harus dipuji d sampai selama-lamanya. Amin! |
| (0.98) | Rm 14:23 |
| Tetapi barangsiapa yang bimbang, t kalau ia makan, ia telah dihukum, karena ia tidak melakukannya berdasarkan iman. Dan segala sesuatu yang tidak berdasarkan iman, adalah dosa. |
| (0.97) | Rm 1:2 |
| Injil itu telah dijanjikan-Nya sebelumnya d dengan perantaraan nabi-nabi-Nya e dalam kitab-kitab suci, f |
| (0.97) | Rm 3:6 |
| Sekali-kali tidak! Andaikata demikian, bagaimanakah Allah dapat menghakimi dunia? j |
| (0.97) | Rm 3:29 |
| Atau adakah Allah hanya Allah orang Yahudi saja? Bukankah Ia juga adalah Allah bangsa-bangsa lain? Ya, benar. Ia juga adalah Allah bangsa-bangsa lain! r |
| (0.97) | Rm 4:4 |
| Kalau ada orang yang bekerja, upahnya tidak diperhitungkan sebagai hadiah, x tetapi sebagai haknya. |



