| (1.00) | Yoh 10:5 |
| Tetapi seorang asing pasti tidak mereka ikuti, malah mereka lari dari padanya, karena suara orang-orang asing tidak mereka kenal." |
| (0.97) | Yoh 5:37 |
| Bapa yang mengutus Aku, Dialah yang bersaksi tentang Aku. m Kamu tidak pernah mendengar suara-Nya, rupa-Nyapun n tidak pernah kamu lihat, |
| (0.97) | Yoh 10:4 |
| Jika semua dombanya telah dibawanya ke luar, ia berjalan di depan mereka dan domba-domba itu mengikuti dia, karena mereka mengenal suaranya. n |
| (0.93) | Yoh 3:8 |
| Angin bertiup ke mana ia mau, dan engkau mendengar bunyinya, tetapi engkau tidak tahu dari mana ia datang atau ke mana ia pergi. Demikianlah halnya dengan tiap-tiap orang yang lahir dari Roh 1 . m " |
| (0.93) | Yoh 3:29 |
| Yang empunya mempelai perempuan, ialah mempelai laki-laki; r tetapi sahabat mempelai laki-laki, yang berdiri dekat dia dan yang mendengarkannya, sangat bersukacita mendengar suara mempelai laki-laki itu. Itulah sukacitaku, dan sekarang sukacitaku itu penuh. s |



untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [