| (1.00) | 1Sam 30:13 |
| Kemudian bertanyalah Daud kepadanya: "Budak siapakah engkau dan dari manakah engkau?" Jawabnya: "Aku ini seorang pemuda Mesir, budak kepunyaan seorang Amalek. n Tuanku meninggalkan aku, karena tiga hari yang lalu aku jatuh sakit. |
| (0.23) | 1Sam 18:12 |
| Saul menjadi takut m kepada Daud, karena TUHAN n menyertai o Daud, sedang dari pada Saul Ia telah undur. p |
| (0.23) | 1Sam 16:14 |
| Tetapi Roh TUHAN telah mundur t dari pada Saul 1 , dan sekarang ia diganggu u oleh roh jahat v yang dari pada TUHAN. |
| (0.22) | 1Sam 2:5 |
| Siapa yang kenyang dahulu, sekarang menyewakan dirinya karena makanan, tetapi orang yang lapar g dahulu, sekarang boleh beristirahat. Bahkan orang yang mandul h melahirkan tujuh anak, tetapi orang yang banyak anaknya, menjadi layu. |
| (0.22) | 1Sam 13:8 |
| Ia menunggu tujuh q hari lamanya sampai waktu yang ditentukan Samuel. Tetapi ketika Samuel tidak datang ke Gilgal, mulailah rakyat itu berserak-serak meninggalkan dia. |
| (0.22) | 1Sam 16:23 |
| Dan setiap kali apabila roh yang dari pada Allah itu hinggap pada Saul, maka Daud mengambil kecapi dan memainkannya; Saul merasa lega dan nyaman, dan roh yang jahat d itu undur dari padanya 1 . |
| (0.22) | 1Sam 17:39 |
| Lalu Daud mengikatkan pedangnya di luar baju perangnya, kemudian ia berikhtiar berjalan, sebab belum pernah dicobanya. Maka berkatalah Daud kepada Saul: "Aku tidak dapat berjalan dengan memakai ini, sebab belum pernah aku mencobanya." Kemudian ia menanggalkannya. |
| (0.22) | 1Sam 31:7 |
| Ketika dilihat orang-orang Israel, yang di seberang lembah dan yang di seberang sungai Yordan, bahwa tentara Israel telah melarikan diri, dan bahwa Saul serta anak-anaknya sudah mati, maka mereka meninggalkan kota-kota mereka lalu melarikan diri juga; kemudian datanglah orang Filistin dan menetap di sana. |


