| (1.00) | Ayb 22:2 |
| "Apakah manusia berguna bagi Allah? g Tidak, orang yang berakal budi hanya berguna bagi dirinya h sendiri. |
| (0.99) | Ayb 3:14 |
| bersama-sama raja-raja dan penasihat-penasihat di bumi, n yang mendirikan kembali reruntuhan o bagi dirinya, |
| (0.94) | Ayb 32:2 |
| Lalu marahlah Elihu 1 bin Barakheel, orang Bus, p dari kaum Ram; ia marah terhadap Ayub, karena ia menganggap dirinya lebih benar q dari pada Allah, r |
| (0.47) | Ayb 14:22 |
| Hanya tubuhnya s membuat dirinya menderita, dan karena dirinya t sendiri jiwanya berduka cita." |
| (0.44) | Ayb 32:1 |
| Maka ketiga orang itu menghentikan sanggahan mereka terhadap Ayub, n karena ia menganggap dirinya benar. o |
| (0.43) | Ayb 5:7 |
| melainkan manusia menimbulkan kesusahan u bagi dirinya, seperti bunga api berjolak tinggi. |
| (0.43) | Ayb 37:24 |
| Itulah sebabnya Ia y ditakuti orang; setiap orang yang menganggap dirinya mempunyai hikmat, z tidak dihiraukan-Nya." |
| (0.41) | Ayb 1:12 |
| Maka firman TUHAN kepada Iblis: "Nah, segala yang dipunyainya e ada dalam kuasamu; hanya janganlah engkau mengulurkan tanganmu 1 f terhadap dirinya." Kemudian pergilah Iblis dari hadapan TUHAN. |
| (0.41) | Ayb 39:9 |
| (39-12) Apakah lembu d hutan mau takluk kepadamu, e atau bermalam dekat palunganmu? f |
| (0.40) | Ayb 3:6 |
| Malam itu--biarlah dia dicekam oleh kegelapan; e janganlah ia bersukaria pada hari-hari dalam setahun; janganlah ia termasuk bilangan bulan-bulan. |
| (0.11) | Ayb 1:10 |
| Bukankah Engkau yang membuat pagar z sekeliling dia 1 dan rumahnya serta segala yang dimilikinya? a Apa yang dikerjakannya telah Kauberkati dan apa yang dimilikinya makin bertambah di negeri b itu. |
| (0.10) | Ayb 30:10 |
| Mereka mengejikan aku, r menjauhkan diri dari padaku, mereka tidak menahan diri meludahi mukaku, s |
| (0.10) | Ayb 2:11 |
| Ketika ketiga sahabat Ayub 1 mendengar kabar tentang segala malapetaka yang menimpa dia, maka datanglah mereka dari tempatnya masing-masing, yakni: Elifas, orang Teman, q dan Bildad, orang Suah, r serta Zofar, orang Naama. s Mereka bersepakat untuk mengucapkan belasungkawa kepadanya dan menghibur dia. t |
| (0.10) | Ayb 4:2 |
| "Kesalkah engkau, bila orang mencoba berbicara kepadamu? Tetapi siapakah dapat tetap menutup p mulutnya? |
| (0.10) | Ayb 15:20 |
| Orang fasik menggeletar a sepanjang hidupnya, demikian juga orang lalim selama tahun-tahun yang disediakan baginya. b |
| (0.10) | Ayb 29:21 |
| Kepadakulah orang mendengar sambil menanti, dengan diam mereka mendengarkan nasihatku. t |
| (0.10) | Ayb 29:9 |
| para pembesar berhenti bicara, u dan menutup mulut mereka dengan tangan; v |
| (0.10) | Ayb 9:4 |
| Allah itu bijak a dan kuat, b siapakah dapat berkeras melawan c Dia, dan tetap selamat? d |
| (0.10) | Ayb 24:4 |
| orang miskin h didorongnya dari jalan, orang sengsara i di dalam negeri terpaksa bersembunyi j semuanya. |
| (0.10) | Ayb 27:22 |
| Dengan tak kenal belas kasihan f Allah melempari dia, dengan cepat g ia harus melepaskan diri dari kuasa-Nya. h |



