| (1.00) | Im 27:13 |
| Dan jikalau orang itu mau menebusnya g juga, ia harus menambahkan seperlima kepada nilai h itu. |
| (0.34) | Im 27:4 |
| Tetapi jikalau itu seorang perempuan, maka nilai itu harus tiga puluh syikal. |
| (0.32) | Im 27:25 |
| Dan segala nilai harus menurut syikal r kudus, syikal itu harus dua puluh gera s beratnya. |
| (0.30) | Im 27:3 |
| maka tentang nilai bagi orang laki-laki dari yang berumur dua puluh tahun sampai yang berumur enam puluh tahun, nilai itu harus lima puluh syikal perak, ditimbang menurut syikal x kudus. |
| (0.27) | Im 27:14 |
| Apabila seorang menguduskan rumahnya sebagai persembahan kudus bagi TUHAN, maka imam harus menetapkan nilainya menurut baik atau buruknya, dan seperti nilai yang ditetapkan imam demikianlah harus dipegang teguh. |
| (0.27) | Im 27:23 |
| maka imam harus menghitung baginya harga nilainya sampai kepada tahun Yobel p dan orang itu haruslah mempersembahkan nilai itu pada hari itu juga sebagai persembahan kudus bagi TUHAN. |
| (0.25) | Im 27:7 |
| Jikalau itu mengenai seorang yang berumur enam puluh tahun atau lebih, jikalau itu mengenai laki-laki, maka nilai itu harus lima belas syikal dan bagi perempuan sepuluh syikal. |
| (0.25) | Kis 19:19 |
| Banyak juga di antara mereka, yang pernah melakukan sihir 1 , mengumpulkan kitab-kitabnya lalu membakarnya di depan mata semua orang. Nilai kitab-kitab itu ditaksir lima puluh ribu uang perak. |
| (0.22) | Im 27:5 |
| Jikalau itu mengenai seorang dari yang berumur lima tahun sampai yang berumur dua puluh tahun, maka bagi laki-laki nilai itu harus dua puluh syikal y dan bagi perempuan sepuluh syikal. |
| (0.21) | Im 27:6 |
| Jikalau itu mengenai seorang dari yang berumur satu bulan sampai yang berumur lima tahun, maka bagi laki-laki nilai itu harus lima syikal z perak, dan bagi perempuan tiga syikal perak. |
| (0.20) | Im 27:8 |
| Tetapi jikalau orang itu terlalu miskin untuk membayar a nilai itu, maka haruslah dihadapkannya orang yang dinazarkannya itu kepada imam, dan imam harus menilainya; b sesuai dengan kemampuan orang yang bernazar itu imam harus menentukan nilainya. |
| (0.04) | Im 27:1 |
| TUHAN berfirman kepada Musa: |
| (0.04) | Mzm 119:44 |
| Aku hendak berpegang pada Taurat-Mu p senantiasa, untuk seterusnya dan selamanya. |
| (0.04) | Pkh 7:11 |
| Hikmat adalah sama baiknya i dengan warisan dan merupakan suatu keuntungan bagi orang-orang yang melihat matahari. j |
| (0.04) | Yer 6:27 |
| Aku telah mengangkat engkau di antara umat-Ku sebagai penguji, h engkau harus tahu bagaimana menyelidikinya, dan harus menguji tingkah langkah mereka. |
| (0.04) | Why 13:18 |
| Yang penting di sini ialah hikmat: w barangsiapa yang bijaksana, baiklah ia menghitung bilangan binatang itu, karena bilangan itu adalah bilangan x seorang manusia, dan bilangannya ialah enam ratus enam puluh enam 1 . |
| (0.03) | Im 27:19 |
| Dan jikalau orang yang menguduskannya benar-benar mau menebus l ladang itu, maka ia harus menambah harganya dengan seperlima dari uang nilainya dan ladang itu tetap dimilikinya. |
| (0.03) | Za 11:13 |
| Tetapi berfirmanlah TUHAN kepadaku: "Serahkanlah itu kepada penuang logam!" --nilai tinggi yang ditaksir mereka bagiku. Lalu aku mengambil ketiga puluh uang perak p itu dan menyerahkannya kepada penuang q logam di rumah TUHAN. |
| (0.03) | Mat 27:9 |
| Dengan demikian genaplah l firman yang disampaikan oleh nabi Yeremia 1 : "Mereka menerima tiga puluh uang perak, yaitu harga yang ditetapkan untuk seorang menurut penilaian yang berlaku di antara orang Israel, |
| (0.03) | 2Kor 5:16 |
| Sebab itu kami tidak lagi menilai seorang jugapun menurut ukuran manusia. l Dan jika kami pernah menilai Kristus menurut ukuran manusia, sekarang kami tidak lagi menilai-Nya demikian. |




untuk membuka halaman teks alkitab saja. [