| (1.00) | Kis 10:28 | 
  | Ia berkata kepada mereka: "Kamu tahu, betapa kerasnya larangan bagi seorang Yahudi untuk bergaul dengan orang-orang yang bukan Yahudi atau masuk ke rumah mereka. n Tetapi Allah telah menunjukkan kepadaku, bahwa aku tidak boleh menyebut orang najis atau tidak tahir. o  | 
| (0.74) | Kej 42:30 | 
  | "Orang itu, yakni yang menjadi tuan atas negeri itu, telah menegor kami dengan membentak y dan memperlakukan kami sebagai pengintai negeri z itu.  | 
| (0.74) | Kel 3:9 | 
  | Sekarang seruan orang Israel telah sampai kepada-Ku; juga telah Kulihat, betapa kerasnya orang Mesir menindas j mereka.  | 
| (0.63) | Yes 28:18 | 
  | Perjanjianmu dengan maut itu akan ditiadakan, dan persetujuanmu dengan dunia orang mati itu tidak akan tetap berlaku; g apabila cemeti berdesik-desik h dengan kerasnya, kamu akan hancur diinjak-injak. i  | 
| (0.44) | Yes 28:15 | 
  | Karena kamu telah berkata: "Kami telah mengikat perjanjian dengan maut 1 , u dan dengan dunia maut kami telah mengadakan persetujuan; biarpun cemeti berdesik-desik v dengan kerasnya, kami tidak akan kena; sebab kami telah membuat bohong w sebagai perlindungan x kami, dan dalam dusta kami menyembunyikan diri,"  | 
| (0.33) | Yes 22:17 | 
  | Sesungguhnya, TUHAN akan melontarkan a engkau jauh-jauh, hai orang! Ia akan memegang engkau dengan kuat-kuat  | 
| (0.16) | Kej 19:9 | 
  | Tetapi mereka berkata: "Enyahlah!" Lagi kata mereka: "Orang ini datang ke sini sebagai orang asing z dan dia mau menjadi hakim a atas kita! Sekarang kami akan menganiaya engkau lebih dari pada kedua orang itu!" Lalu mereka mendesak orang itu, yaitu Lot, dengan keras, dan mereka mendekat untuk mendobrak pintu.  | 
| (0.11) | Kej 31:6 | 
  | Juga kamu sendiri tahu, bahwa aku telah bekerja sekuat-kuatku e pada ayahmu.  | 
| (0.11) | Kel 21:12 | 
  | "Siapa yang memukul seseorang, sehingga mati, pastilah ia dihukum mati 1 . f  | 
| (0.11) | Ayb 28:9 | 
  | Manusia melekatkan tangannya pada batu yang keras, v ia membongkar-bangkir gunung-gunung w sampai pada akar-akarnya;  | 
| (0.11) | Rat 3:8 | 
  | Walaupun aku memanggil-manggil dan berteriak minta tolong, u tak didengarkan-Nya doaku 1 . v  | 
| (0.10) | 1Sam 20:10 | 
  | Lalu bertanyalah Daud kepada Yonatan: "Siapakah yang akan memberitahukan kepadaku, apabila ayahmu menjawab engkau dengan keras?"  | 
| (0.10) | 2Taw 10:13 | 
  | Raja Rehabeam menjawab mereka dengan keras; ia telah mengabaikan nasihat para tua-tua;  | 
| (0.08) | 1Raj 12:13 | 
  | Raja menjawab rakyat itu dengan keras; ia telah mengabaikan nasihat yang diberikan para tua-tua kepadanya;  | 
| (0.08) | Ayb 41:15 | 
  | (41-6) Punggungnya adalah perisai-perisai yang bersusun, terlekat rapat m seperti meterai.  | 
| (0.07) | Yer 6:29 | 
  | Puputan sudah mengembus, tetapi yang keluar dari api hanya timah hitam, tembaga dan besi. k Sia-sia orang melebur l terus-menerus, tetapi orang-orang yang jahat tidak terpisahkan.  | 
| (0.07) | Mat 11:12 | 
  | Sejak tampilnya Yohanes Pembaptis hingga sekarang, Kerajaan Sorga diserong dan orang yang menyerongnya mencoba menguasainya 1 .  | 
| (0.07) | Luk 23:10 | 
  | Sementara itu imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat maju ke depan dan melontarkan tuduhan-tuduhan yang berat terhadap Dia.  | 
| (0.07) | 1Tes 2:9 | 
  | Sebab kamu masih ingat, saudara-saudara, akan usaha dan jerih lelah kami. Sementara kami bekerja v siang malam, supaya jangan menjadi beban bagi siapapun w juga di antara kamu, kami memberitakan Injil Allah kepada kamu.  | 
| (0.06) | Kej 31:42 | 
  | Seandainya Allah ayahku, l Allah Abraham m dan Yang Disegani oleh Ishak n tidak menyertai aku, o tentulah engkau sekarang membiarkan aku pergi dengan tangan hampa; tetapi kesengsaraanku dan jerih payahku p telah diperhatikan Allah dan Ia telah menjatuhkan putusan q tadi malam."  | 



