| (1.00) | Kis 12:21 |
| Dan pada suatu hari yang ditentukan, Herodes mengenakan pakaian kerajaan, lalu duduk di atas takhta dan berpidato kepada mereka. |
| (0.12) | 2Kor 11:6 |
| Jikalau aku kurang paham dalam hal berkata-kata, o tidaklah demikian dalam hal pengetahuan; p sebab kami telah menyatakannya kepada kamu pada segala waktu dan di dalam segala hal. |
| (0.09) | Mat 12:19 |
| Ia tidak akan berbantah dan tidak akan berteriak dan orang tidak akan mendengar suara-Nya di jalan-jalan. |
| (0.08) | Kis 25:24 |
| Festus berkata: "Ya raja Agripa serta semua yang hadir di sini bersama-sama dengan kami. Lihatlah orang ini, yang dituduh oleh semua orang Yahudi, i baik yang di Yerusalem, maupun yang di sini. Mereka telah datang kepadaku dan sambil berteriak-teriak mereka mengatakan, bahwa ia tidak boleh hidup lebih lama. j |
| (0.07) | 1Kor 2:4 |
| Baik perkataanku maupun pemberitaanku tidak kusampaikan dengan kata-kata hikmat r yang meyakinkan, tetapi dengan keyakinan akan kekuatan s Roh 1 , |


