Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 20 dari 70 ayat untuk atas langit AND book:[40 TO 66] [Pencarian Tepat] (0.002 detik)
Pindah ke halaman: 1 2 3 4 Selanjutnya
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00) (Flp 2:10) (jerusalem: segala yang ada di langit ...) Pembagian jagat raya atas tiga wilayah itu mau menekankan keseluruhan jagat raya itu, bdk Kis 5:3,13.
(0.87) (Mrk 8:11) (ende: Tanda dari langit)

Lih. Mat 16:3 dengan tjatatan disitu.

(0.77) (Luk 11:16) (ende: Tanda dari langit)

Jaitu suatu pernjataan dari Allah dengan mengadakan penglihatan jang adjaib, untuk membuktikan, bahwa Jesus sungguh Mesias.

(0.67) (Ibr 4:14) (ende: Petala-petala langit)

Dewasa itu orang membajangkan angkasa sebagai bertingkat tudjuh, dan tingkat jang tertinggi adalah surga, tempat Allah bersemajam.

(0.62) (Mat 24:30) (jerusalem: tanda Anak Manusia) Menurut pujangga-pujangga Gereja "Tanda" itu ialah Salib Kristus. Tetapi barangkali maksudnya: Kristus sendiri yang melalui kemenanganNya dalam umat Kristen menyatakan bahwa benar-benar dibangkitkan dan mulia (penglihatan rohani)
(0.62) (Yak 1:17) (jerusalem: datangnya dari atas) Sejumlah naskah tidak memuat kata-kata ini
(0.58) (Mat 3:16) (jerusalem: langit terbuka) Sejumlah naskah menambah: bagiNya; artinya; di hadapan mataNya
(0.57) (Mat 24:29) (ende)

Ini sangat terang mengenai kedjadian-kedjadian diachir zaman.

(0.57) (Luk 10:18) (ende: Setan djatuh dari langit)

Jesus sedang melihat terbajang kekalahan setan jang mutlak sebagai kenjataan diachir zaman. Tiap-tiap pengusiran setan melemahkan kuasa setan dan mendekatkan keruntuhannja jang genap.

(0.57) (Ibr 9:11) (ende: Harta-harta keselamatan kita)

warisan kita jang abadi.

(0.57) (2Ptr 3:13) (full: MENANTIKAN LANGIT YANG BARU. )

Nas : 2Pet 3:13

Lihat cat. --> Ibr 11:10.

[atau ref. Ibr 11:10]

(0.57) (Kis 7:42) (jerusalem: bala tentara langit) Ialah perbintangan yang kerap didewakan, bdk Ula 4:19; 17:3; 2Ra 21:3-5; Yer 8:2; 19:13; Zef 1:5.
(0.56) (Mat 24:29) (jerusalem) Ayat ini melanjutkan Mat 24:25, sedangkan Mat 24:26-28 berupa sisipan
(0.56) (Kis 2:5) (jerusalem: yang saleh) Dalam teks barat ayat ini berbunyi sebagai berikut: Waktu itu orang-orang Yahudi yang diam di Yerusalem adalah orang yang (datang) dari segala bangsa di bawah kolong langit. Dalam naskah Sinai berbunyi: Waktu itu di Yerusalem diamlah orang saleh yang (datang) dari segala bangsa di bawah kolong langit. Naskah-naskah lain (seperti terjemahan ini) menggabungkan "orang-orang saleh" dengan "orang-orang Yahudi".
(0.56) (Ef 4:9) (jerusalem: Ia juga telah turun) Var: Ia terlebih dahulu juga turun
(0.52) (Mat 24:29) (sh: Tanda-tanda menjelang kedatangan Tuhan. (Kamis, 16 April 1998))
Tanda-tanda menjelang kedatangan Tuhan.

Tanda-tanda menjelang kedatangan Tuhan.
Berbagai bencana dan malapetaka yang terjadi bukan saja meliputi bumi tempat manusia hidup. Bencana dahsyat yang tak terperikan juga akan menghantam isi langit. Hal-hal yang Tuhan paparkan di sini adalah bahasa kiasan yang intinya menegaskan bahwa seluruh ciptaan yang telah terceApr dosa ini suatu waktu akan hancur dan berakhir. Bila semua itu sudah terjadi, seperti halnya musim panas segera akan tiba sesudah pohon ara mulai bertunas, demikian pun Tuhan atas sejarah dan atas jagad raya ini akan tiba, untuk menghakimi semua dan membalas setimpal.

Perkataan Tuhan pasti. Banyak orang makin mempertimbangkan bahwa kata-kata Tuhan Yesus ini tidak perlu diartikan harfiah atau ditanggapi serius. Kiranya sikap itu dijauhkan Tuhan dari kita. Langit dan bumi ini pasti akan berlalu, tetapi sabda yang diucapkan-Nya pasti akan digenapi. Yang Kristen harapkan bukanlah akhir zaman, tetapi tibanya zaman baru yang Tuhan Yesus janjikan dan ciptakan untuk umat tebusan-Nya. Marilah kita arahkan hati penuh kepada Hari itu.

Renungkan: Orang yang mengabaikan sabda Tuhan tentang kedatangan-Nya sedang mempermainkan masa depannya sendiri.

Doa: Tatkala dunia membuat kami gentar atau berharap, ingatkan bahwa Yesus penentu masa depan dunia, pasti akan datang kembali.

(0.49) (2Ptr 3:7) (full: TERPELIHARA DARI API )

Nas : 2Pet 3:7

(versi Inggris NIV -- "terpelihara untuk api"). Karena dosa telah mencemarkan langit dan bumi, Allah bertekad untuk membinasakan langit dan bumi sama sekali dengan api (ayat 2Pet 3:7,10,12). Hari ini pasti akan tiba sebagaimana halnya air bah pada zaman Nuh. Campur tangan Allah untuk membersihkan bumi dengan api menunjukkan bahwa Dia tidak akan selamanya membiarkan dosa tidak terhukum.

(0.49) (Ibr 4:14) (jerusalem: semua langit) Untuk pertama kalinya disebutkan langit/sorga, di mana menurut pandangan Ibr Kristus menunaikan jabatanNya sebagai Imam Besar. Ia duduk di sebelah kanan Allah, Ibr 1:3; 8:1. Bersama dengan Allah Ia termasuk ke dalam hal-hal yang tidak tergoncangkan dan tetap: korbanNya dipersembahkan satu kali untuk selama-lamanya, atas+langit+AND+book%3A%5B40+TO+66%5D&tab=notes" ver="">7:26-27, dan mendapat nilai sempurna dan kekal, Ibr 8:1-4+; Ibr 9:11-12, 23-24. Pokok pengharapan Kristen ialah penyelesaian keselamatan itu dalam Kota Sorgawi, Ibr 9:28; 12:22-24.
(0.47) (Kis 19:24) (ende: Artemis)

Orang Romawi menamakannja Diana. Ia adalah dewi-ibu, lambang dan pelindung kesuburan, jang banjak sekali dipudja. Kuilnja di Efesus adalah jang paling besar dan indah dan patung dewi didalamnja menurut kepertjajaan orang turun dari langit.

Para pandai perak mengerdjakan kuil ketjil dengan patung dewi jang ketjil, tiruan dari jang besar, jang banjak sekali dibeli orang guna mendjadi pudjaan dalam rumah mereka.

(0.47) (Why 20:8) (ende: Gog dan Magog)

Dalam Yeh 38 dan Yeh 39 Gog adalah radja beberapa bangsa kafir jang bermusuh dengan kaum Israel, dan disini melambangkan segala bangsa kafir jang mendjelang achir zaman akan dikerahkan oleh naga untuk memerangi Keradjaan Allah. Mereka semua musnah oleh api jang djatuh dari langit dan nagapun ditangkap dan ditjampakkan kedalam api abadi.



TIP #09: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab dan catatan hanya seukuran layar atau memanjang. [SEMUA]
dibuat dalam 0.07 detik
dipersembahkan oleh YLSA