| (1.00) | Yeh 27:32 |
| Dalam meratap karena engkau mereka mengucapkan, menangiskan ratapan: k Siapa seperti Tirus, yang sudah dimusnahkan di tengah lautan? l |
| (1.00) | Yeh 47:3 |
| Sedang orang itu pergi ke arah timur dan memegang tali pengukur e di tangannya, ia mengukur seribu hasta dan menyuruh aku masuk dalam air itu, maka dalamnya sampai di pergelangan kaki. |
| (1.00) | Yeh 47:4 |
| Ia mengukur seribu hasta lagi dan menyuruh aku masuk sekali lagi dalam air itu, sekarang sudah sampai di lutut; kemudian ia mengukur seribu hasta lagi dan menyuruh aku ketiga kalinya masuk ke dalam air itu, sekarang sudah sampai di pinggang. |
| (0.96) | Yeh 31:2 |
| "Hai anak manusia, katakanlah kepada Firaun, raja Mesir dan kepada khalayak ramai yang mengikutinya: Di dalam kebesaranmu siapakah yang dapat menyamai engkau? |
| (0.96) | Yeh 47:5 |
| Sekali lagi ia mengukur seribu hasta lagi, sekarang air itu sudah menjadi sungai, f di mana aku tidak dapat berjalan lagi, sebab air itu sudah meninggi sehingga orang dapat berenang, suatu sungai yang tidak dapat diseberangi g lagi. |
| (0.96) | Yeh 47:19 |
| Di sebelah selatan: perbatasan mulai dari Tamar sampai mata air Meriba dekat Kadesh, f terus ke sungai Mesir, g terus ke laut besar. h Itulah di sebelah selatan perbatasan dengan Tanah Negeb. |
| (0.96) | Yeh 48:28 |
| Perbatasan wilayah Gad di sebelah selatan ialah dari Tamar p sampai mata air Meriba dekat Kadesh, terus ke sungai Mesir, terus ke laut besar. q |
| (0.92) | Yeh 31:18 |
| Maka dengan siapakah engkau dapat disamakan di antara pohon-pohon di taman Eden dalam hal kemuliaan dan kebesaran? Engkau akan diturunkan ke bumi yang paling bawah bersama pohon-pohon di taman Eden dan engkau telentang di tengah orang-orang yang tak bersunat s bersama orang-orang yang mati terbunuh oleh pedang. Itulah Firaun dengan semua khalayak ramai yang mengikutinya, demikianlah firman Tuhan ALLAH." |



untuk membuka halaman teks alkitab saja. [