| (1.00) | Yeh 42:16 |
| Ia mengukur sisi timur dengan tongkat pengukur: lima ratus hasta menurut tongkat pengukur. Lalu ia berputar |
| (0.93) | Yeh 40:10 |
| Mengenai kamar-kamar jaga yang di pintu gerbang sebelah timur itu ada tiga kamar pada tiap sisi; ketiga-tiganya sama ukurannya dan kedua tiang tembok pada kedua sisi sama juga ukurannya. |
| (0.92) | Yeh 40:35 |
| Kemudian dibawanya aku ke pintu gerbang utara b dan ia mengukurnya, dan ukurannya c sama saja dengan yang lain-lain. |
| (0.87) | Yeh 40:28 |
| Lalu dibawanya aku ke pelataran dalam melalui pintu gerbang selatan dan ia mengukur pintu gerbang itu, ukurannya s sama saja dengan yang lain-lain. |
| (0.87) | Yeh 40:32 |
| Lalu dibawanya aku ke sebelah timur pelataran dalam dan ia mengukur pintu gerbang yang di situ, dan ukurannya y sama saja dengan yang lain-lain. |
| (0.87) | Yeh 42:17 |
| dan mengukur sisi utara: lima ratus hasta menurut tongkat pengukur. Ia berputar lagi |
| (0.87) | Yeh 42:18 |
| ke sisi selatan dan mengukurnya: lima ratus hasta menurut tongkat pengukur. |
| (0.87) | Yeh 42:19 |
| Kemudian ia berputar ke sisi barat dan mengukurnya: lima ratus hasta menurut tongkat pengukur. |
| (0.87) | Yeh 48:30 |
| "Inilah pintu-pintu keluar kota itu: di sisi sebelah utara, yang ukurannya adalah empat ribu lima ratus hasta, |
| (0.82) | Yeh 40:3 |
| Ke sanalah aku dibawa-Nya. Dan lihat, ada seorang yang kelihatan seperti tembaga t dan di tangannya ada tali lenan beserta tongkat pengukur; u dan ia berdiri di pintu gerbang. |
| (0.82) | Yeh 40:22 |
| Jendela-jendelanya, balai gerbangnya k dan gambar-gambar pohon kormanya seukuran juga dengan pintu gerbang yang menghadap ke timur. Orang dapat naik ke situ melalui tangga yang tujuh tingkat dan balai gerbangnya ada sebelah dalam. l |
| (0.82) | Yeh 40:24 |
| Kemudian ia membawa aku menuju selatan, sungguh, ada sebuah pintu gerbang yang menghadap ke selatan; ia mengukur kamar-kamar jaganya, tiang-tiang temboknya dan balai gerbangnya, ukurannya n sama saja dengan yang lain-lain. |
| (0.82) | Yeh 41:17 |
| sampai bagian atas pintu dan ruang dalam dan juga di luar. Dan di seluruh dinding bagian dalam dan bagian luar terukir h |
| (0.82) | Yeh 42:15 |
| Sesudah ia selesai dengan mengukur seluruh bangunan dalam itu, ia mengiring aku menuju pintu gerbang l yang menghadap ke sebelah timur, lalu mengukur sekeliling lingkungan Bait Suci itu. |
| (0.82) | Yeh 45:3 |
| Dari daerah yang sudah diukur ini ukurlah sebagian yang panjangnya dua puluh lima ribu hasta dan lebarnya sepuluh ribu hasta: di situlah letaknya tempat kudus, dan bagian ini adalah maha kudus. |
| (0.82) | Yeh 46:22 |
| Pada keempat sudut pelataran itu ada pelataran-pelataran kecil, empat puluh hasta panjangnya dan tiga puluh hasta lebarnya, keempatnya sama ukurannya. |
| (0.82) | Yeh 48:33 |
| Di sisi sebelah selatan, yang ukurannya empat ribu lima ratus hasta, terdapat tiga pintu gerbang juga, yaitu pintu gerbang Simeon, pintu gerbang Isakhar dan pintu gerbang Zebulon. |
| (0.76) | Yeh 40:5 |
| 1 Lihat, di luar bangunan itu ada tembok, seluruh keliling bangunan 2 itu. Dan di tangan orang itu ada tongkat pengukur, yang panjangnya enam hasta. --Hasta ini setapak tangan lebih panjang dari hasta biasa--.Ia mengukur y tembok itu, tebalnya satu tongkat dan tingginya satu tongkat. |
| (0.76) | Yeh 40:21 |
| Kamar jaganya, i tiga sebelah-menyebelah, tiang-tiang tembok dan balai gerbangnya j adalah seukuran dengan pintu gerbang pertama: lima puluh hasta panjangnya dan lebarnya dua puluh lima hasta. |
| (0.76) | Yeh 40:29 |
| Kamar-kamar jaganya, t tiang-tiang temboknya dan balai gerbangnya, ukurannya sama saja dengan yang lain-lain. Sekeliling pintu gerbang itu dan balai gerbangnya ada jendela-jendela; panjang pintu gerbang itu lima puluh hasta dan lebarnya u dua puluh lima hasta. -- |



