| (1.00) | Ibr 12:1 |
| Karena kita mempunyai banyak saksi, bagaikan awan yang mengelilingi kita, marilah kita menanggalkan semua beban dan dosa yang begitu merintangi kita, dan berlomba g dengan tekun h dalam perlombaan yang diwajibkan bagi kita 1 . |
| (0.24) | Ibr 4:9 |
| Jadi masih tersedia suatu hari perhentian 1 , hari ketujuh, bagi umat Allah. |
| (0.24) | Ibr 12:21 |
| Dan sangat mengerikan pemandangan itu, sehingga Musa berkata: "Aku sangat ketakutan dan sangat gemetar. o " |
| (0.23) | Ibr 9:26 |
| Sebab jika demikian Ia harus berulang-ulang menderita sejak dunia c ini dijadikan. Tetapi sekarang Ia hanya satu kali d saja menyatakan e diri-Nya, pada zaman akhir untuk menghapuskan dosa oleh korban-Nya. f |
| (0.23) | Ibr 8:3 |
| Sebab setiap Imam Besar v ditetapkan untuk mempersembahkan korban w dan persembahan dan karena itu Yesus perlu mempunyai sesuatu untuk dipersembahkan. x |
| (0.23) | Ibr 1:14 |
| Bukankah mereka semua adalah roh-roh f yang melayani, yang diutus untuk melayani mereka yang harus memperoleh g keselamatan? h |
| (0.23) | Ibr 5:8 |
| Dan sekalipun Ia adalah Anak, o Ia telah belajar menjadi taat 1 dari apa yang telah diderita-Nya, p |
| (0.23) | Ibr 5:11 |
| Tentang hal itu banyak yang harus kami katakan, tetapi yang sukar untuk dijelaskan, karena kamu telah lamban dalam hal mendengarkan. |
| (0.23) | Ibr 6:11 |
| Tetapi kami ingin, supaya kamu masing-masing menunjukkan kesungguhan yang sama untuk menjadikan pengharapanmu p suatu milik yang pasti, sampai pada akhirnya, |
| (0.23) | Ibr 10:39 |
| Tetapi kita bukanlah orang-orang yang mengundurkan diri dan binasa, tetapi orang-orang yang percaya dan yang beroleh hidup. |
| (0.23) | Ibr 1:4 |
| jauh lebih tinggi dari pada malaikat-malaikat 1 , sama seperti nama yang dikaruniakan kepada-Nya jauh lebih indah dari pada nama mereka. n |
| (0.23) | Ibr 2:2 |
| Sebab kalau firman yang dikatakan j dengan perantaraan malaikat-malaikat k tetap berlaku, dan setiap pelanggaran dan ketidaktaatan mendapat balasan l yang setimpal, |
| (0.23) | Ibr 2:6 |
| Ada orang s yang pernah memberi kesaksian di dalam suatu nas, katanya: "Apakah manusia, sehingga Engkau mengingatnya, atau anak manusia, sehingga Engkau mengindahkannya? t |
| (0.23) | Ibr 3:12 |
| Waspadalah, hai saudara-saudara, supaya di antara kamu jangan terdapat seorang yang hatinya jahat dan yang tidak percaya oleh karena ia murtad dari Allah l yang hidup 1 . |
| (0.23) | Ibr 4:6 |
| Jadi sudah jelas, bahwa ada sejumlah orang akan masuk ke tempat perhentian itu, sedangkan mereka yang kepadanya lebih dahulu diberitakan kabar kesukaan itu, tidak masuk karena ketidaktaatan b mereka. |
| (0.23) | Ibr 6:9 |
| Tetapi, hai saudara-saudaraku n yang kekasih, sekalipun kami berkata demikian tentang kamu, kami yakin, bahwa kamu memiliki sesuatu yang lebih baik 1 , yang mengandung keselamatan. |
| (0.23) | Ibr 7:4 |
| Camkanlah betapa besarnya orang itu, yang kepadanya Abraham, bapa leluhur k kita, memberikan sepersepuluh dari segala rampasan l yang paling baik. |
| (0.23) | Ibr 9:6 |
| Demikianlah caranya tempat yang kudus itu diatur. Maka imam-imam senantiasa e masuk ke dalam kemah yang paling depan itu untuk melakukan ibadah mereka, |
| (0.23) | Ibr 10:8 |
| Di atas Ia berkata: "Korban dan persembahan, korban bakaran dan korban penghapus dosa tidak Engkau kehendaki dan Engkau tidak berkenan kepadanya a " --meskipun dipersembahkan menurut hukum Taurat--. |
| (0.23) | Ibr 12:3 |
| Ingatlah selalu akan Dia, yang tekun menanggung bantahan yang sehebat itu terhadap diri-Nya dari pihak orang-orang berdosa, supaya jangan kamu menjadi lemah n dan putus asa. |



