Resource > Jurnal Pelita Zaman >  Volume 4 No. 1 Tahun 1989 >  PERWUJUDAN P.A.K./PENDIDIKAN KRISTEN DI GEREJA > 
PENUTUP 

Guru, apalagi guru Kristen, kehidupannya rata-rata sederhana dan terjepit, tidak populer. Sederhana, karena ia tidak ada waktu untuk "ngobyek" dan terjepit karena ia harus mengikis sana dan mengikis sini, tidak populer karena ia hanya dikenal oleh sekelompok kecil orang di kelasnya bertahun-tahun. Tetapi pekerjaan guru adalah penting dan mulia. Penting karena tugas guru langsung berkenaan dengan manusia yang menentukan masa depan bangsa dan dunia. Mulia karena guru itu dihormati bahkan dihormati Bapa, tentunya yang memenuhi syarat kelayakan. (Yoh. 12:26; I Tim. 5:17; Gal. 6:6). Tetapi waspadalah juga akan tanggung jawabnya (I Tim. 4:11, 16; Yak. 3:1). Nah, selamat mengajar, khususnya melalui Pendidikan Kristen di Gereja, Tuhan memberkati!



TIP #30: Klik ikon pada popup untuk memperkecil ukuran huruf, ikon pada popup untuk memperbesar ukuran huruf. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA