TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yosua 8:23

Konteks
8:23 Tetapi raja Ai ditangkap mereka hidup-hidup k  dan dihadapkan kepada Yosua.

Yosua 11:17

Konteks
11:17 mulai dari Pegunungan Gundul, yang mendaki ke arah Seir, i  sampai ke Baal-Gad j  di lembah gunung Libanon, k  di kaki gunung Hermon. l  Semua rajanya ditangkapnya, dan dibunuhnya. m 

Yosua 11:12

Konteks
11:12 Selanjutnya segala kota kepunyaan raja-raja itu dan semua rajanya dikalahkan Yosua dan dibunuhnya dengan mata pedang. Mereka ditumpasnya seperti yang diperintahkan c  Musa, hamba TUHAN itu.

Yosua 2:16

Konteks
2:16 Berkatalah ia kepada mereka: "Pergilah ke pegunungan, e  supaya pengejar-pengejar f  itu jangan menemui kamu, dan bersembunyilah di sana tiga hari g  lamanya, sampai pengejar-pengejar itu pulang; kemudian bolehlah kamu melanjutkan perjalananmu. h "

Yosua 7:24

Konteks
7:24 Kemudian Yosua, beserta seluruh Israel mengambil Akhan bin Zerah, dan perak, jubah dan emas sebatang itu, anak-anaknya 1  yang laki-laki a  dan perempuan, lembunya, keledainya dan kambing dombanya, kemahnya dan segala kepunyaannya, lalu semuanya itu dibawa ke lembah Akhor. b 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[7:24]  1 Full Life : MENGAMBIL AKHAN ... ANAK-ANAKNYA.

Nas : Yos 7:24

Allah menghukum keluarga Akhan karena jelas tersirat dalam kisah ini bahwa mereka mengetahui dosa yang diperbuat Akhan dan mungkin menutupinya. Perhatikan bahwa Ul 24:16 melarang penghukuman anak atas kesalahan ayahnya. Sebagai suatu kesatuan erat, seluruh anggota keluarga memiliki tanggung jawab bersama untuk saling mendorong dan mengingatkan sehingga semua tetap setia kepada Allah dan firman-Nya. Karena rupanya gagal dalam hal ini, mereka menderita akibat yang sama dengan Akhan.



TIP #31: Tutup popup dengan arahkan mouse keluar dari popup. Tutup sticky dengan menekan ikon . [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA