TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yosua 6:12

Konteks
6:12 Keesokan harinya Yosua bangun pagi-pagi, lalu para imam mengangkat tabut TUHAN.

Yosua 7:10

Konteks
7:10 Lalu berfirmanlah TUHAN kepada Yosua: "Bangunlah! Mengapa engkau sujud demikian?

Yosua 8:21

Konteks
8:21 Ketika Yosua dan seluruh Israel melihat, bahwa orang-orang yang bersembunyi itu telah merebut kota dan bahwa asap kota itu naik membubung, berbaliklah i  mereka, lalu menewaskan orang-orang Ai.

Yosua 10:42

Konteks
10:42 Semua raja ini dan negeri mereka telah dikalahkan Yosua sekaligus, sebab yang berperang c  untuk orang Israel ialah TUHAN, Allah Israel.

Yosua 15:16-17

Konteks
15:16 Lalu berkatalah Kaleb: "Siapa yang menggempur Kiryat-Sefer dan merebutnya, kepadanya akan kuberikan Akhsa, k  anakku, menjadi isterinya." 15:17 Dan Otniel, l  anak Kenas saudara Kaleb, merebut kota itu; lalu Kaleb memberikan kepadanya Akhsa, anaknya, menjadi isterinya.

Yosua 17:12-13

Konteks
17:12 Tetapi bani Manasye tidak dapat m  menduduki kota-kota itu, sebab orang Kanaan berhasil untuk tetap diam di negeri itu. 17:13 Setelah orang Israel menjadi kuat, orang Kanaan itu dibuatnya menjadi orang rodi, tetapi tidaklah sama sekali n  mereka itu dihalaunya 1 .
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[17:13]  1 Full Life : TIDAKLAH SAMA SEKALI MEREKA ITU DIHALAUNYA.

Nas : Yos 17:13

Israel gagal memiliki negeri itu sepenuhnya dan mengusir sama sekali orang Kanaan karena dua alasan.

  1. 1) Mereka menginginkan keuntungan dan kemakmuran yang diperoleh dari kerja paksa dan upeti orang-orang Kanaan. Berkompromi dalam kehendak Allah demi kemudahan dan uang berarti menabur benih-benih kemurtadan bagi masa depan (bd. Hak 1:21,27-29; 2:11-13).
  2. 2) Beberapa orang Kanaan dengan "kereta besi" mereka (ayat Yos 17:16-18; Hak 1:19) memiliki perlengkapan senjata yang lebih unggul dari orang Israel yang tidak dapat mereka kalahkan dengan kekuatan sendiri. Mereka mulai kehilangan kepercayaan kepada kuasa Allah mereka untuk mengalahkan musuh mereka (bd. Mazm 20:7-9).



TIP #06: Pada Tampilan Alkitab, Tampilan Daftar Ayat dan Bacaan Ayat Harian, seret panel kuning untuk menyesuaikan layar Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA