TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yosua 2:3

Konteks
2:3 Maka raja Yerikho menyuruh orang kepada Rahab, a  mengatakan: "Bawalah ke luar orang-orang yang datang kepadamu itu, yang telah masuk ke dalam rumahmu, sebab mereka datang untuk menyelidik seluruh negeri ini."

Yosua 2:5

Konteks
2:5 dan ketika pintu gerbang d  hendak ditutup menjelang malam, maka keluarlah orang-orang itu; aku tidak tahu, ke mana orang-orang itu pergi 1 . Segeralah kejar mereka, tentulah kamu dapat menyusul mereka. e "

Yosua 6:18

Konteks
6:18 Tetapi kamu ini, jagalah dirimu terhadap barang-barang i  yang dikhususkan untuk dimusnahkan, supaya jangan kamu mengambil sesuatu dari barang-barang yang dikhususkan itu setelah mengkhususkannya dan dengan demikian membawa kemusnahan j  atas perkemahan orang Israel dan mencelakakannya. k 

Yosua 8:3

Konteks
8:3 Lalu bersiaplah Yosua beserta seluruh tentara untuk pergi ke Ai. Yosua memilih tiga puluh ribu orang, pahlawan-pahlawan yang gagah perkasa, mereka disuruhnya pergi pada waktu malam

Yosua 8:25

Konteks
8:25 Jumlah semua orang yang tewas pada hari itu, baik laki-laki maupun perempuan, ada dua belas ribu orang, semuanya orang Ai. l 

Yosua 10:14

Konteks
10:14 Belum pernah ada hari seperti itu, baik dahulu maupun kemudian, bahwa TUHAN mendengarkan permohonan seorang manusia secara demikian, sebab yang berperang a  untuk orang Israel ialah TUHAN.

Yosua 17:15

Konteks
17:15 Jawab Yosua kepada mereka: "Kalau engkau bangsa yang banyak jumlahnya, pergilah ke hutan p  dan bukalah tanah bagimu di sana di negeri orang Feris q  dan orang Refaim, r  jika pegunungan Efraim terlalu sesak bagimu."

Yosua 22:23

Konteks
22:23 Jika sekiranya kami mendirikan mezbah untuk berbalik dari pada TUHAN, untuk mempersembahkan korban bakaran dan korban sajian z  di atasnya serta korban keselamatan di atasnya, biarlah TUHAN sendiri yang menuntut balas a  terhadap kami.

Yosua 22:33

Konteks
22:33 Hal itu dipandang baik oleh orang Israel, sehingga orang Israel memuji Allah i  dan tidak lagi berkata hendak maju memerangi mereka untuk memusnahkan negeri yang didiami bani Ruben dan bani Gad itu.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[2:5]  1 Full Life : AKU TIDAK TAHU, KE MANA ORANG-ORANG ITU PERGI.

Nas : Yos 2:5

Kebohongan Rahab tidak membenarkan kebohongan oleh orang percaya PB dalam kasus-kasus tertentu (bd. Kel 20:16; Ul 5:20). Pada saat itu, Rahab bukan anggota masyarakat perjanjian dan tidak terikat dengan hukum-hukum moral perjanjian. Kebohongannya tidak pernah dibenarkan dalam Alkitab, hanya iman dan tindakannya (Ibr 11:31; Yak 2:25). Allah sama sekali tidak memerlukan kebohongan untuk memenuhi janji-janji perjanjian-Nya atau melindungi para mata-mata itu (Yos 1:5-6).



TIP #02: Coba gunakan wildcards "*" atau "?" untuk hasil pencarian yang leb?h bai*. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA