TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yosua 1:4

Konteks
1:4 Dari padang gurun dan gunung Libanon i  yang sebelah sana itu sampai ke sungai besar, yakni sungai Efrat, j  seluruh tanah orang Het, k  sampai ke Laut Besar di sebelah matahari terbenam, l  semuanya itu akan menjadi daerahmu.

Yosua 2:10

Konteks
2:10 Sebab kami mendengar, bahwa TUHAN telah mengeringkan l  air Laut Teberau di depan kamu, ketika kamu berjalan keluar dari Mesir, m  dan apa yang kamu lakukan kepada kedua raja orang Amori n  yang di seberang sungai Yordan o  itu, yakni kepada Sihon dan Og, p  yang telah kamu tumpas. q 

Yosua 5:4

Konteks
5:4 Inilah sebabnya Yosua menyunat mereka: semua orang yang keluar dari Mesir, yakni yang laki-laki, semua prajurit, z  telah mati di padang gurun di tengah jalan, setelah mereka keluar dari Mesir. a 

Yosua 8:20

Konteks
8:20 Ketika orang Ai berpaling menoleh ke belakang, tampaklah asap kota itu naik membubung h  ke langit; mereka tidak sempat melarikan diri ke manapun juga, sebab rakyat yang tadinya lari ke padang gurun, berbalik melawan pengejar-pengejarnya.

Yosua 9:11

Konteks
9:11 Sebab itu para tua-tua kami dan seluruh penduduk negeri kami berkata kepada kami, demikian: Bawalah bekal untuk di jalan dan pergilah menemui mereka dan berkatalah kepada mereka: Kami ini hamba-hambamu, maka sekarang ikatlah perjanjian dengan kami.

Yosua 12:1

Konteks
Daftar raja-raja yang kalah
12:1 Inilah raja-raja negeri yang dikalahkan oleh orang Israel dan yang negerinya diduduki e  mereka di seberang Yordan f  ke arah matahari terbit, dari sungai Arnon g  sampai gunung Hermon, h  serta seluruh Araba-Yordan i  ke arah timur:

Yosua 13:2

Konteks
13:2 Inilah negeri yang tertinggal: segenap wilayah orang Filistin h  dan seluruh negeri orang Gesur, i 

Yosua 16:1

Konteks
Milik pusaka Efraim dan Manasye
16:1 Kemudian keluarlah undian bagi bani Yusuf 1 . Batas mereka mulai dari sungai Yordan dekat Yerikho, di sebelah timur mata-mata air Yerikho, melalui padang gurun, q  yang naik dari Yerikho ke pegunungan, ke Betel, r 

Yosua 17:9

Konteks
17:9 Kemudian batas itu turun ke sungai Kana, a  ke sebelah selatan sungai itu. Kota-kota di sana adalah kepunyaan suku Efraim, sekalipun di tengah-tengah kota-kota suku Manasye. Selanjutnya batas daerah Manasye itu lewat dari sebelah utara sungai itu dan berakhir ke laut.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[16:1]  1 Full Life : UNDIAN BAGI BANI YUSUF

Nas : Yos 16:1

(versi Inggris NIV -- "Bagian bagi bani Yusuf"). Tidak ada suku yang disebut dengan nama Yusuf, putra Yakub yang ke sebelas, karena bagiannya diberikan kepada dua orang putranya, Efraim dan Manasye (Kej 48:14-22). Akibatnya, Yusuf menerima dua bagian dari negeri itu karena Efraim dan Manasye merupakan dua suku yang terpisah dan lengkap.



TIP #27: Arahkan mouse pada tautan ayat untuk menampilkan teks ayat dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA