TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yohanes 6:67

Konteks
Pengakuan Petrus
6:67 Maka kata Yesus kepada kedua belas murid-Nya: z  "Apakah kamu tidak mau pergi juga?"

Yohanes 20:24

Konteks
Yesus menampakkan diri kepada Tomas
20:24 Tetapi Tomas, q  seorang dari kedua belas murid itu, yang disebut Didimus, tidak ada bersama-sama mereka, ketika Yesus datang ke situ.

Yohanes 6:13

Konteks
6:13 Maka merekapun mengumpulkannya, dan mengisi dua belas bakul penuh dengan potongan-potongan dari kelima roti jelai yang lebih setelah orang makan.

Yohanes 6:70-71

Konteks
6:70 Jawab Yesus kepada mereka: "Bukankah Aku sendiri yang telah memilih kamu d  yang dua belas ini? Namun seorang di antaramu adalah Iblis. e " 6:71 Yang dimaksudkan-Nya ialah Yudas, anak Simon Iskariot; f  sebab dialah yang akan menyerahkan g  Yesus, dia seorang di antara kedua belas murid itu.

Yohanes 11:9

Konteks
11:9 Jawab Yesus: "Bukankah ada dua belas jam dalam satu hari? Siapa yang berjalan pada siang hari, kakinya tidak terantuk, karena ia melihat terang dunia ini. d 

Yohanes 19:14

Konteks
19:14 Hari itu ialah hari persiapan v  Paskah, kira-kira jam dua belas 1 . w  Kata Pilatus kepada orang-orang Yahudi itu: "Inilah rajamu! x "

Yohanes 4:6

Konteks
4:6 Di situ terdapat sumur Yakub. Yesus sangat letih oleh perjalanan, karena itu Ia duduk di pinggir sumur itu. Hari kira-kira pukul dua belas.

Yohanes 11:18

Konteks
11:18 Betania j  terletak dekat Yerusalem, kira-kira dua mil jauhnya.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[19:14]  1 Full Life : KIRA-KIRA JAM DUA BELAS.

Nas : Yoh 19:14

Yohanes menyatakan bahwa pengadilan Yesus berakhir "kira-kira jam dua belas." Akan tetapi Markus mengatakan bahwa Yesus disalibkan pada "jam sembilan" (Mr 15:25). Perbedaan ini dapat dipahami jikalau kita ingat bahwa Yohanes menggunakan jam dengan perhitungan Romawi sedangkan Markus menggunakan perhitungan Palestina. Menurut perhitungan Romawi suatu hari diawali pada saat tengah malam sedangkan suatu hari Palestina pada saat matahari terbit.



TIP #26: Perkuat kehidupan spiritual harian Anda dengan Bacaan Alkitab Harian. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA