TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yohanes 5:34

Konteks
5:34 tetapi Aku tidak memerlukan kesaksian g  dari manusia, namun Aku mengatakan hal ini, supaya kamu diselamatkan. h 

Yohanes 5:38

Konteks
5:38 dan firman-Nya tidak menetap di dalam dirimu, o  sebab kamu tidak percaya p  kepada Dia yang diutus-Nya. q 

Yohanes 7:6

Konteks
7:6 Maka jawab Yesus kepada mereka: "Waktu-Ku m  belum tiba, tetapi bagi kamu selalu ada waktu.

Yohanes 10:7

Konteks
10:7 Maka kata Yesus sekali lagi: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya Akulah q  pintu r  ke domba-domba itu.

Yohanes 13:15

Konteks
13:15 sebab Aku telah memberikan suatu teladan kepada kamu, supaya kamu juga berbuat sama seperti yang telah Kuperbuat kepadamu. n 

Yohanes 14:29

Konteks
14:29 Dan sekarang juga Aku mengatakannya kepadamu sebelum hal itu terjadi, supaya kamu percaya, s  apabila hal itu terjadi.

Yohanes 15:9

Konteks
Perintah supaya saling mengasihi
15:9 "Seperti Bapa telah mengasihi Aku, h  demikianlah juga Aku telah mengasihi kamu; tinggallah di dalam kasih-Ku 1  itu.

Yohanes 15:11-12

Konteks
15:11 Semuanya itu Kukatakan kepadamu, supaya sukacita-Ku ada di dalam kamu dan sukacitamu menjadi penuh. j  15:12 Inilah perintah-Ku, yaitu supaya kamu saling mengasihi, seperti Aku telah mengasihi kamu. k 

Yohanes 15:18

Konteks
Dunia membenci Yesus dan murid-murid-Nya
15:18 "Jikalau dunia membenci kamu, t  ingatlah bahwa ia telah lebih dahulu membenci Aku dari pada kamu.

Yohanes 16:12

Konteks
16:12 Masih banyak hal yang harus Kukatakan kepadamu, tetapi sekarang kamu belum dapat menanggungnya. c 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[15:9]  1 Full Life : TINGGAL DI DALAM KASIH-KU.

Nas : Yoh 15:9-10

Orang percaya harus tetap hidup dalam suasana kasih Kristus. Yesus mengatakan bahwa hal ini terjadi dengan menaati perintah-perintah-Nya.



TIP #17: Gunakan Pencarian Universal untuk mencari pasal, ayat, referensi, kata atau nomor strong. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA