TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yohanes 3:20

Konteks
3:20 Sebab barangsiapa berbuat jahat, membenci terang dan tidak datang kepada terang itu, supaya perbuatan-perbuatannya yang jahat itu tidak nampak; j 

Yohanes 11:3

Konteks
11:3 Dan Lazarus yang sakit itu adalah saudaranya. Kedua perempuan itu mengirim kabar kepada Yesus: "Tuhan, dia yang Engkau kasihi, y  sakit."

Yohanes 11:30

Konteks
11:30 Tetapi waktu itu Yesus belum sampai ke dalam kampung itu. Ia masih berada di tempat Marta menjumpai Dia. z 

Yohanes 11:38

Konteks
11:38 Maka masygullah pula i  hati Yesus, lalu Ia pergi ke kubur itu. Kubur itu adalah sebuah gua yang ditutup dengan batu. j 

Yohanes 13:19

Konteks
13:19 Aku mengatakannya kepadamu sekarang juga sebelum hal itu terjadi, supaya jika hal itu terjadi, kamu percaya, w  bahwa Akulah Dia. x 

Yohanes 13:28

Konteks
13:28 Tetapi tidak ada seorangpun dari antara mereka yang duduk makan itu mengerti, apa maksud Yesus mengatakan itu kepada Yudas.

Yohanes 14:29

Konteks
14:29 Dan sekarang juga Aku mengatakannya kepadamu sebelum hal itu terjadi, supaya kamu percaya, s  apabila hal itu terjadi.

Yohanes 19:14

Konteks
19:14 Hari itu ialah hari persiapan v  Paskah, kira-kira jam dua belas 1 . w  Kata Pilatus kepada orang-orang Yahudi itu: "Inilah rajamu! x "

Yohanes 19:42

Konteks
19:42 Karena hari itu hari persiapan g  orang Yahudi, sedang kubur itu tidak jauh letaknya, h  maka mereka meletakkan mayat Yesus ke situ.

Yohanes 21:4

Konteks
21:4 Ketika hari mulai siang, Yesus berdiri di pantai; akan tetapi murid-murid itu tidak tahu, bahwa itu adalah Yesus. k 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[19:14]  1 Full Life : KIRA-KIRA JAM DUA BELAS.

Nas : Yoh 19:14

Yohanes menyatakan bahwa pengadilan Yesus berakhir "kira-kira jam dua belas." Akan tetapi Markus mengatakan bahwa Yesus disalibkan pada "jam sembilan" (Mr 15:25). Perbedaan ini dapat dipahami jikalau kita ingat bahwa Yohanes menggunakan jam dengan perhitungan Romawi sedangkan Markus menggunakan perhitungan Palestina. Menurut perhitungan Romawi suatu hari diawali pada saat tengah malam sedangkan suatu hari Palestina pada saat matahari terbit.



TIP #06: Pada Tampilan Alkitab, Tampilan Daftar Ayat dan Bacaan Ayat Harian, seret panel kuning untuk menyesuaikan layar Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA