TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yesaya 24:3

Konteks
24:3 Bumi akan ditanduskan u  setandus-tandusnya, dan akan dijarah v  sehabis-habisnya, sebab Tuhanlah yang mengucapkan w  firman ini.

Yesaya 28:14

Konteks
28:14 Sebab itu dengarlah firman TUHAN, s  hai orang-orang pencemooh, t  hai orang-orang yang memerintah rakyat yang ada di Yerusalem ini!

Yesaya 40:8

Konteks
40:8 Rumput menjadi kering, bunga p  menjadi layu, tetapi firman q  Allah kita tetap r  untuk selama-lamanya 1 . s "

Yesaya 40:25

Konteks
40:25 Dengan siapa hendak kamu samakan Aku, u  seakan-akan Aku seperti dia? firman Yang Mahakudus. v 

Yesaya 49:3

Konteks
49:3 Ia berfirman kepadaku: "Engkau adalah hamba-Ku, f  Israel 2 , dan olehmu Aku akan menyatakan keagungan-Ku. g "

Yesaya 66:21

Konteks
66:21 Juga dari antara mereka akan Kuambil imam-imam f  dan orang-orang Lewi, firman TUHAN.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[40:8]  1 Full Life : FIRMAN ALLAH KITA TETAP UNTUK SELAMA-LAMANYA.

Nas : Yes 40:8

Semua hidup ciptaan adalah rapuh dan lemah sehingga pada kesudahannya akan berakhir (bd. Yes 37:27; Mazm 90:5; 103:15), tetapi firman Allah tetap untuk selama-lamanya. Janji-janji Allah akan digenapi; kebenaran penebusan-Nya tidak dapat dibatalkan atau diubah

(lihat art. PENGILHAMAN DAN KEKUASAAN ALKITAB),

[49:3]  2 Full Life : HAMBA-KU, ISRAEL.

Nas : Yes 49:3

Sebutan ini tidak mungkin terbatas hanya bagi bangsa Israel, karena tugas hamba itu ialah mengembalikan Yakub (yaitu Israel) kepada Allah (ayat Yes 49:5). Yesus, Anak Allah yang menjadi Hamba, mewujudkan Israel sejati, dan Dialah yang menggenapi segala sesuatu yang dituntut Allah dari bangsa Israel.



TIP #20: Untuk penyelidikan lebih dalam, silakan baca artikel-artikel terkait melalui Tab Artikel. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA