TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yesaya 1:14

Konteks
1:14 Perayaan-perayaan bulan barumu c  dan pertemuan-pertemuanmu d  yang tetap, Aku benci e  melihatnya; semuanya itu menjadi beban bagi-Ku, f  Aku telah payah g  menanggungnya.

Yesaya 2:8

Konteks
2:8 Negerinya penuh berhala-berhala; g  mereka sujud menyembah h  kepada buatan tangannya i  sendiri dan kepada yang dikerjakan oleh tangannya. j 

Yesaya 3:25

Konteks
3:25 Orang-orangmu akan tewas oleh pedang, j  dan pahlawan-pahlawanmu oleh perang. k 

Yesaya 5:23

Konteks
5:23 yang membenarkan orang fasik karena suap x  dan yang memungkiri hak y  orang benar. z 

Yesaya 10:1

Konteks
10:1 Celakalah t  mereka yang menentukan ketetapan-ketetapan u  yang tidak adil, dan mereka yang mengeluarkan keputusan-keputusan kelaliman,

Yesaya 22:1

Konteks
Kelancangan penduduk Yerusalem
22:1 Ucapan ilahi f  terhadap "lembah g  penglihatan 1  h ". Ada apa gerangan, maka semua pendudukmu naik ke sotoh-sotoh i  rumah,

Yesaya 28:14

Konteks
28:14 Sebab itu dengarlah firman TUHAN, s  hai orang-orang pencemooh, t  hai orang-orang yang memerintah rakyat yang ada di Yerusalem ini!

Yesaya 32:19

Konteks
32:19 Hutan d  e  akan runtuh seluruhnya dan kota akan direndahkan f  serendah-rendahnya

Yesaya 33:12

Konteks
33:12 Bangsa-bangsa akan dibakar menjadi kapur t  dan akan dibakar dalam api u  seperti semak duri v  yang ditebang.

Yesaya 33:17

Konteks
33:17 Engkau akan memandang raja 2  k  dalam semaraknya, l  akan melihat negeri yang terbentang jauh. m 

Yesaya 41:21

Konteks
TUHAN menantang berhala-berhala
41:21 Ajukanlah perkaramu 3 , p  firman TUHAN, kemukakanlah alasan-alasanmu, firman Raja, q  Allah Yakub.

Yesaya 43:26

Konteks
43:26 Ingatkanlah Aku, marilah kita berperkara, g  kemukakanlah segala sesuatu, h  supaya engkau nyata benar!

Yesaya 49:24

Konteks
49:24 Dapatkah direbut kembali jarahan dari pahlawan e  atau dapatkah lolos tawanan orang gagah?

Yesaya 56:9

Konteks
Pemimpin-pemimpin yang fasik
56:9 Hai segala binatang di padang, g  hai segala binatang di hutan, datanglah untuk makan!

Yesaya 57:12

Konteks
57:12 Aku akan menyebutkan kesalehanmu dan segala perbuatanmu, u  tetapi semuanya itu tidak akan berguna bagimu:

Yesaya 59:3

Konteks
59:3 Sebab tanganmu cemar oleh darah f  dan jarimu oleh kejahatan; g  mulutmu mengucapkan dusta, h  lidahmu menyebut-nyebut kecurangan.

Yesaya 60:1

Konteks
Kemuliaan Sion yang akan datang
60:1 Bangkitlah, j  menjadi teranglah, sebab terangmu k  datang 4 , dan kemuliaan l  TUHAN terbit atasmu.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[22:1]  1 Full Life : LEMBAH PENGLIHATAN.

Nas : Yes 22:1

Nama ini mengacu kepada Yerusalem atau lembah dekat Yerusalem di mana Allah telah menyatakan diri dalam berbagai penglihatan nubuat. Di sini Allah menegur penduduk Yerusalem karena sikap riang mereka di tengah-tengah bahaya yang gawat dan kemurtadan (ayat Yes 22:1-14).

[33:17]  2 Full Life : RAJA.

Nas : Yes 33:17-24

Ayat ini mungkin merupakan nubuat tentang kerajaan Allah yang akan datang di dunia; karena itu, raja yang memerintah adalah Mesias -- Yesus Kristus.

[41:21]  3 Full Life : AJUKANLAH PERKARAMU.

Nas : Yes 41:21-24

Allah menantang bangsa-bangsa untuk meramalkan masa depan dengan bantuan dewa-dewa mereka secermat yang dilakukan Yesaya dengan Roh Tuhan.

[60:1]  4 Full Life : TERANGMU DATANG.

Nas : Yes 60:1-3

Pasal ini menubuatkan bahwa dengan kedatangan Mesias, kemuliaan Tuhan akan datang di antara umat-Nya dan banyak bangsa akan datang kepada terang itu. PB menerapkan ayat-ayat ini kepada pelayanan Yesus yang diurapi di Galilea (lih. Mat 4:16-17). Sejak gerakan misioner yang besar dimulai pada zaman PB, nubuat ini sedang digenapi.



TIP #08: Klik ikon untuk memisahkan teks alkitab dan catatan secara horisontal atau vertikal. [SEMUA]
dibuat dalam 0.07 detik
dipersembahkan oleh YLSA