TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yeremia 8:6

Konteks
8:6 Aku telah memperhatikan dan mendengarkan: r  mereka tidak berkata dengan jujur! Tidak ada yang menyesal s  karena kejahatannya dengan mengatakan: Apakah yang telah kulakukan ini! Sambil berlari semua mereka berpaling, t  seperti kuda yang menceburkan diri ke dalam pertempuran.

Yeremia 14:13

Konteks
14:13 Lalu aku berkata: "Aduh, Tuhan ALLAH! Bukankah para nabi y  telah berkata kepada mereka: Kamu tidak akan mengalami perang, dan kelaparan z  tidak akan menimpa kamu, tetapi Aku akan memberikan kepada kamu damai a  sejahtera yang mantap di tempat ini!"

Yeremia 14:16

Konteks
14:16 Dan bangsa yang kepadanya mereka bernubuat akan tercampak mati di jalan-jalan Yerusalem, disebabkan oleh kelaparan dan perang, dan tidak ada orang yang akan menguburkan h  mereka: mereka sendiri, isteri-isteri mereka, anak-anak mereka yang laki-laki dan yang perempuan. i  Demikianlah akan Kutumpahkan kejahatan j  mereka ke atas mereka."

Yeremia 14:18

Konteks
14:18 Apabila aku keluar ke padang, di sana ada orang-orang yang mati terbunuh oleh pedang! Apabila aku masuk ke dalam kota, di sana ada orang-orang sakit kelaparan! n  Bahkan, baik nabi maupun imam menjelajah negeri yang tidak o  dikenalnya."

Yeremia 21:9

Konteks
21:9 Siapa yang tinggal di kota ini akan mati karena pedang, karena kelaparan dan karena penyakit sampar; o  tetapi siapa yang keluar dari sini dan menyerahkan diri p  kepada orang-orang Kasdim yang mengepung kamu, ia akan tetap hidup; nyawanya q  akan menjadi jarahan baginya.

Yeremia 26:21

Konteks
26:21 Ketika raja Yoyakim, c  bersama-sama dengan segenap perwiranya dan semua pemuka, d  mendengar perkataan orang itu, maka rajapun mencari ikhtiar untuk membunuhnya. e  Mendengar hal itu maka takutlah Uria, lalu melarikan diri f  dan tiba di Mesir.

Yeremia 38:4

Konteks
38:4 Maka berkatalah para pemuka j  itu kepada raja: "Baiklah orang ini dihukum mati! k  Sebab sebenarnya dengan mengatakan hal-hal seperti itu maka ia melemahkan l  semangat prajurit-prajurit yang masih tinggal di kota ini dan semangat segenap rakyat. Sungguh, orang ini tidak mengusahakan kesejahteraan untuk bangsa ini, melainkan kemalangan."

Yeremia 39:4

Konteks
39:4 Melihat mereka semuanya maka Zedekia, raja Yehuda, dengan semua tentara melarikan diri, meninggalkan kota itu pada waktu malam dengan mengambil jalan taman raja, dengan melalui pintu gerbang antara kedua tembok; h  kemudian mereka berjalan menuju Araba-Yordan. i 

Yeremia 48:45

Konteks
48:45 Di naungan Hesybon orang-orang pelarian berhenti, kehabisan kekuatan; tetapi api keluar dari Hesybon, nyala api dari istana Sihon, a  yang memakan habis pelipis Moab dan batu kepala b  orang-orang ribut.

Yeremia 52:7

Konteks
52:7 maka dibelah oranglah tembok kota itu. Melihat hal itu maka melarikan dirilah v  raja dengan semua tentara, meninggalkan kota itu pada waktu malam melalui pintu gerbang antara kedua tembok yang ada di dekat taman raja, sekalipun orang Kasdim mengepung kota itu sekeliling. Mereka lari menuju ke Araba-Yordan.


TIP #25: Tekan Tombol pada halaman Studi Kamus untuk melihat bahan lain berbahasa inggris. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA