TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yeremia 4:10

Konteks
4:10 sambil berkata: Ah, Tuhan ALLAH, sungguh, Engkau telah sangat memperdayakan d  bangsa ini 1  dan penduduk Yerusalem, dengan mengatakan: Damai e  kiranya ada padamu, padahal pedang telah mengancam nyawa kami!"

Yeremia 9:22

Konteks
9:22 mayat-mayat manusia berhantaran seperti pupuk d  di ladang, seperti berkas gandum di belakang orang-orang yang menuai tanpa ada yang mengumpulkan."

Yeremia 12:12

Konteks
12:12 Para pembinasa telah datang melintasi segala bukit gundul di padang gurun; sebab pedang i  TUHAN j  mengamuk makan k  dari ujung negeri yang satu ke ujung lain; l  tidak ada damai m  bagi segala yang hidup.

Yeremia 25:26

Konteks
25:26 kepada semua raja dari utara, y  yang dekat dan yang jauh, satu demi satu, dan kepada semua kerajaan z  dunia yang ada di atas muka bumi; juga raja Sesakh a  akan meminumnya sesudah mereka.

Yeremia 31:16

Konteks
31:16 Beginilah firman TUHAN: Cegahlah suaramu dari menangis, dan matamu dari mencucurkan air mata, o  sebab untuk jerih payahmu ada ganjaran, p  demikianlah firman TUHAN; mereka akan kembali q  dari negeri musuh.

Yeremia 41:3

Konteks
41:3 Juga semua orang Yehuda yang ada bersama-sama dengan Gedalya di Mizpa dan orang-orang Kasdim, yakni prajurit, yang terdapat di sana dipukul mati oleh Ismael.

Yeremia 49:36

Konteks
49:36 Aku akan mendatangkan atas Elam keempat angin p  dari keempat penjuru langit q  dan akan menyerakkan mereka ke segala mata angin ini, sehingga tidak ada bangsa yang tidak kedatangan orang-orang yang berserakan dari Elam.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[4:10]  1 Full Life : ENGKAU TELAH SANGAT MEMPERDAYAKAN BANGSA INI.

Nas : Yer 4:10

Banyak nabi Yehuda telah memperdayakan umat Allah dengan memberi mereka harapan palsu berupa damai sejahtera dan keamanan sambil mengabaikan cara hidup mereka yang penuh dosa (bd. Yer 14:13-16; 23:17; 1Raj 22:20-23). Allah telah membiarkan umat-Nya percaya kebohongan karena mereka tidak mengasihi kebenaran, tetapi sebaliknya menikmati hidup dalam dosa (bd. 2Tes 2:9-12).



TIP #09: Klik ikon untuk merubah tampilan teks alkitab dan catatan hanya seukuran layar atau memanjang. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA