TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yeremia 18:5

Konteks
18:5 Kemudian datanglah firman TUHAN kepadaku, bunyinya:

Yeremia 21:11

Konteks
Nubuat melawan raja Yehuda
21:11 Kepada keluarga u  raja Yehuda 1 . Dengarlah firman TUHAN:

Yeremia 22:29

Konteks
22:29 Hai negeri, r  negeri, negeri! Dengarlah firman TUHAN!

Yeremia 24:4

Konteks
24:4 Kemudian datanglah firman TUHAN kepadaku, bunyinya:

Yeremia 29:30

Konteks
29:30 Maka datanglah firman TUHAN kepada Yeremia, bunyinya:

Yeremia 32:6

Konteks
32:6 Berkatalah Yeremia: "Firman TUHAN datang kepadaku, bunyinya:

Yeremia 32:26

Konteks
32:26 Firman TUHAN datang kepada Yeremia, bunyinya:

Yeremia 33:19

Konteks
33:19 Firman TUHAN datang kepada Yeremia, bunyinya:

Yeremia 33:23

Konteks
33:23 Firman TUHAN datang kepada Yeremia, bunyinya:

Yeremia 34:12

Konteks
34:12 Lalu datanglah firman TUHAN kepada Yeremia, bunyinya:

Yeremia 35:12

Konteks
35:12 Pada waktu itu datanglah firman TUHAN kepada Yeremia, bunyinya:

Yeremia 37:6

Konteks
37:6 Lalu datanglah firman TUHAN kepada nabi Yeremia, bunyinya:
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[21:11]  1 Full Life : KELUARGA RAJA YEHUDA.

Nas : Yer 21:11-14

Yeremia bernubuat kepada keluarga raja Yehuda bahwa Allah mengharapkan mereka menjalankan keadilan atas bangsa itu. Tetapi karena mereka mendukung dosa dan tidak melakukan apa-apa bagi orang tertindas, maka murka Allah akan menyala-nyala terhadap mereka bagaikan api.

[32:6]  2 Full Life : BELILAH LADANGKU.

Nas : Yer 32:6-15

Ketika dipenjara (ayat Yer 32:2), Yeremia diperintahkan Tuhan untuk membeli sebuah ladang di Anatot, desa kelahirannya, wilayah yang sudah dikuasai oleh pasukan Babel; pastilah tampaknya bodoh membeli tanah yang sudah dikuasai musuh.

  1. 1) Dengan membeli tanah itu, Yeremia menunjukkan iman pada janji Allah bahwa kaum sisa akan kembali ke negeri itu untuk membeli ladang dan membangun rumah lagi (ayat Yer 32:15); pembelian itu merupakan tanda pengharapan yang bersifat nubuat, kendatipun situasi Yehuda yang menyedihkan waktu itu.
  2. 2) Dengan cara serupa, situasi kita kadang-kadang tampak tidak tertolong lagi dan sangat menyedihkan; namun jikalau kita milik Allah, kita mempunyai janji dan harapan akan satu masa depan yang lebih baik (Rom 8:28).



TIP #13: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA