TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yehezkiel 20:1

Konteks
Kasih dan hukuman Allah dalam sejarah Israel
20:1 Pada tahun ketujuh, dalam bulan yang kelima, pada tanggal sepuluh bulan itu, datanglah beberapa orang dari tua-tua 1  Israel untuk meminta petunjuk q  dari pada TUHAN dan duduk di hadapanku. r 

Yehezkiel 21:21

Konteks
21:21 Sebab raja Babel berdiri pada persimpangan jalan itu, pada awal kedua jalan itu untuk melakukan tenungan; ia mengocok e  panah, meminta petunjuk dari terafim f  dan menilik hati binatang. g 

Yehezkiel 20:3

Konteks
20:3 "Hai anak manusia, berbicaralah kepada tua-tua s  Israel dan katakanlah kepada mereka: Beginilah firman Tuhan ALLAH: Apakah kamu datang untuk meminta petunjuk t  dari pada-Ku? Demi Aku yang hidup, Aku tidak mau kamu meminta petunjuk dari pada-Ku, demikianlah firman Tuhan ALLAH. u 

Yehezkiel 20:31

Konteks
20:31 Dalam membawa persembahan-persembahanmu, yaitu mempersembahkan anak-anakmu h  sebagai korban dalam api, kamu menajiskan dirimu dengan segala berhala-berhalamu sampai hari ini, apakah Aku masih mau kamu minta petunjuk dari pada-Ku, hai kaum Israel? Demi Aku yang hidup, demikianlah firman Tuhan ALLAH, Aku tidak mau lagi kamu minta petunjuk dari pada-Ku. i 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[20:1]  1 Full Life : BEBERAPA ORANG DARI TUA-TUA.

Nas : Yeh 20:1-49

Pasal ini menyatakan kebenaran yang menyedihkan bahwa sejarah Israel merupakan kesinambungan penyembahan berhala dan kegagalan moral. Yehezkiel mengatakan kepada para tua-tua zamanya bahwa mereka sendiri belum menghilangkan kasih kepada berhala dari dalam hati mereka; jadi mereka juga bersalah di hadapan Allah.



TIP #11: Klik ikon untuk membuka halaman ramah cetak. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA