TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yehezkiel 2:10

Konteks
2:10 lalu dibentangkan-Nya di hadapanku. Gulungan kitab itu ditulisi timbal balik dan di sana tertulis nyanyian-nyanyian ratapan 1 , keluh kesah dan rintihan. k 

Yehezkiel 7:11

Konteks
7:11 Kekerasan k  bersimaharajalela, yang menjadi penopang segala kejahatan. Tidak ada dari mereka yang tertinggal, baik dari kelimpahan mereka maupun dari kemewahannya; l  kemolekannyapun akan terhapus.

Yehezkiel 10:16

Konteks
10:16 Kalau kerub-kerub itu berjalan, roda-roda itu juga berjalan di samping mereka; kalau kerub-kerub itu mengangkat sayapnya untuk terbang dari tanah, roda-roda itu tidak bergerak dari samping mereka.

Yehezkiel 23:3

Konteks
23:3 Mereka bersundal di Mesir, b  mereka bersundal c  pada masa mudanya; d  di sana susunya dijamah-jamah dan dada keperawanannya dipegang-pegang. e 

Yehezkiel 37:2

Konteks
37:2 Ia membawa aku melihat tulang-tulang itu berkeliling-keliling dan sungguh, amat banyak bertaburan di lembah itu; lihat, tulang-tulang itu amat kering.

Yehezkiel 37:13

Konteks
37:13 Dan kamu akan mengetahui bahwa Akulah TUHAN, u  pada saat Aku membuka kubur-kuburmu dan membangkitkan kamu, hai umat-Ku, dari dalamnya. v 

Yehezkiel 40:10

Konteks
40:10 Mengenai kamar-kamar jaga yang di pintu gerbang sebelah timur itu ada tiga kamar pada tiap sisi; ketiga-tiganya sama ukurannya dan kedua tiang tembok pada kedua sisi sama juga ukurannya.

Yehezkiel 40:12

Konteks
40:12 Di bagian muka dari kamar-kamar jaga itu ada sekatan, yang berukuran satu hasta dan demikian juga ukuran sekatan di sebelah yang lain. Dan ukuran kamar jaga itu adalah enam hasta pada kedua belah pihak.

Yehezkiel 41:24

Konteks
41:24 juga mempunyai dua daun r  pintu. Pada pintu-pintu itu ada dua daun pintu yang dapat berputar, dua daun pintu pada pintu yang satu dan dua daun pintu pada yang lain.

Yehezkiel 48:28

Konteks
48:28 Perbatasan wilayah Gad di sebelah selatan ialah dari Tamar p  sampai mata air Meriba dekat Kadesh, terus ke sungai Mesir, terus ke laut besar. q 
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[2:10]  1 Full Life : NYANYIAN-NYANYIAN RATAPAN.

Nas : Yeh 2:10

Berita mula-mula Yehezkiel ialah tentang penghukuman, yang akan menghasilkan ratapan dalam umat yang mendengarnya.



TIP #06: Pada Tampilan Alkitab, Tampilan Daftar Ayat dan Bacaan Ayat Harian, seret panel kuning untuk menyesuaikan layar Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA