TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yehezkiel 1:24

Konteks
1:24 Kalau mereka berjalan, aku mendengar suara sayapnya seperti suara air terjun e  yang menderu, seperti suara f  Yang Mahakuasa, seperti keributan laskar g  yang besar; kalau mereka berhenti, sayapnya dibiarkan terkulai.

Yehezkiel 26:4

Konteks
26:4 Mereka akan memusnahkan k  tembok-tembok Tirus l  dan meruntuhkan menara-menaranya, debu tanahnya akan Kubuang sampai bersih dari padanya dan akan Kujadikan dia gunung batu yang gundul.

Yehezkiel 26:15

Konteks
26:15 Beginilah firman Tuhan ALLAH kepada Tirus: Apakah daerah pesisir g  tidak akan gemetar h  mendengar derum kejatuhanmu, kalau orang-orang yang berebahan mengerang i  karena pembunuhan bersimaharajalela di tengah-tengahmu?

Yehezkiel 27:7

Konteks
27:7 Layarmu diperbuat dari lenan halus h  yang berwarna-warni dari tanah Mesir; itulah tandamu. Dan tendamu diperbuat dari kain ungu tua dan kain ungu muda i  dari pantai Elisa. j 

Yehezkiel 27:24

Konteks
27:24 Mereka berdagang di pasar-pasarmu dalam jubah-jubah yang maha indah, kain ungu tua, pakaian yang berwarna-warni, permadani yang beraneka warna dan tali berpilin yang teguh.

Yehezkiel 29:10

Konteks
29:10 maka sungguh, Aku menjadi lawanmu k  dan lawan anak-anak sungaimu dan Aku akan membuat tanah Mesir l  menjadi reruntuhan dan menjadi sunyi sepi m  mulai dari Migdol n  sampai Siene, o  bahkan sampai perbatasan tanah Etiopia. p 

Yehezkiel 35:3

Konteks
35:3 dan katakanlah kepadanya: Beginilah firman Tuhan ALLAH: Aku akan menjadi lawanmu, hai pegunungan Seir 1  dan Aku akan mengacungkan tangan-Ku o  melawanmu dan akan menjadikan engkau musnah dan sunyi sepi. p 

Yehezkiel 36:37-38

Konteks
36:37 Beginilah firman Tuhan ALLAH: Dalam hal ini juga Aku menginginkan, supaya kaum Israel meminta c  dari pada-Ku apa yang hendak Kulakukan bagi mereka, yaitu membuat mereka banyak seperti lautan manusia. d  36:38 Seperti domba-domba persembahan kudus, e  dan seumpama domba-domba Yerusalem pada waktu-waktu perayaannya, begitulah kota-kota yang sudah runtuh penuh dengan lautan manusia. Dengan begitu mereka akan mengetahui bahwa Akulah TUHAN. f "

Yehezkiel 39:6

Konteks
39:6 Aku mendatangkan api g  ke atas Magog h  dan ke atas orang-orang yang diam di daerah pesisir i  dengan aman tenteram, dan mereka akan mengetahui j  bahwa Akulah TUHAN 2 .
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[35:3]  1 Full Life : LAWANMU, HAI PEGUNUNGAN SEIR.

Nas : Yeh 35:3

Yehezkiel bernubuat terhadap Edom (Pegunungan Seir, bd. ayat Yeh 35:15), keturunan Esau. Mereka telah menjadi musuh bebuyutan Israel (ayat Yeh 35:5). Setelah kejatuhan Israel dan Yehuda, mereka berharap untuk menduduki tanah perjanjian (ayat Yeh 35:10); tetapi semua usaha mereka memperoleh tanah tersebut akan gagal karena Allah akan menghancurkan mereka (ayat Yeh 35:10-15). Mereka tidak akan berhasil mencegah Allah melaksanakan rencana-Nya untuk memulihkan Israel.

[39:6]  2 Full Life : BAHWA AKULAH TUHAN.

Nas : Yeh 39:6

Dengan membinasakan pasukan-pasukan penyerbu dari bangsa-bangsa yang jahat itu, Tuhan akan mewujudkan kemuliaan-Nya sehingga semua orang akan tahu bahwa Dia sendirilah Allah.



TIP #03: Coba gunakan operator (AND, OR, NOT, ALL, ANY) untuk menyaring pencarian Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA