TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Yehezkiel 12:14

Konteks
12:14 Dan semua yang di sekitarnya, para pembantunya dan bala tentaranya, akan Kuhamburkan ke semua mata angin dan Aku akan menghunus pedang s  dari belakang mereka.

Yehezkiel 21:5

Konteks
21:5 Dan semua manusia akan mengetahui bahwa Aku, TUHAN, mencabut pedang-Ku h  dari sarungnya, sehingga tidak akan kembali i  lagi j  ke situ.

Yehezkiel 28:7

Konteks
28:7 maka, sungguh, Aku membawa orang asing melawan engkau, yaitu bangsa d  yang paling ganas, yang akan menghunus pedang mereka, melawan hikmatmu e  yang terpuja; dan semarakmu f  dinajiskan.

Yehezkiel 21:3

Konteks
21:3 Katakanlah kepada tanah Israel: Beginilah firman TUHAN: Lihat, Aku akan menjadi lawanmu c  dan akan mencabut pedang-Ku 1  d  dari sarungnya dan melenyapkan dari tengah-tengahmu orang benar dan orang fasik 2 . e 

Yehezkiel 30:11

Konteks
30:11 Ia bersama bangsanya, yaitu yang paling ganas di antara bangsa-bangsa, g  akan dibawa untuk memusnahkan tanah itu dan mereka akan menghunus pedang terhadap Mesir dan memenuhi tanah itu dengan orang-orang yang terbunuh. h 

Yehezkiel 5:2

Konteks
5:2 Sepertiga g  harus kaubakar dengan api h  di tengah-tengah kota itu sesudah berakhir waktu pengepungannya; sepertiga harus kauambil dan tetaklah dengan pedang itu sekelilingnya; dan sepertiga lagi hamburkanlah ke dalam angin, i  dan Aku akan menghunus pedang j  dari belakang mereka.

Yehezkiel 5:12

Konteks
5:12 Sepertiga dari padamu akan mati kena sampar dan mati kelaparan di tengah-tengahmu; sepertiga akan tewas dimakan pedang di sekitarmu; dan sepertiga lagi akan Kuhamburkan ke semua mata angin z  dan Aku akan menghunus pedang a  dari belakang mereka.

Yehezkiel 21:28

Konteks
Pedang TUHAN melawan bani Amon
21:28 "Dan engkau anak manusia, bernubuatlah dan katakan: Beginilah firman Tuhan ALLAH mengenai bani Amon s  dan cercaan mereka; katakanlah: Pedang, t  pedang sudah tercabut untuk menumpahkan darah, digosok untuk memusnahkan, dan supaya mengkilap seperti petir--

Yehezkiel 21:4

Konteks
21:4 Oleh karena Aku hendak melenyapkan dari tengah-tengahmu orang benar dan orang fasik, maka pedang-Ku f  akan terhunus dari sarungnya terhadap semua manusia dari selatan sampai utara. g 

Yehezkiel 33:26

Konteks
33:26 Kamu bersandar pada pedangmu, kamu melakukan kekejian j  dan masing-masing mencemari isteri k  sesamanya--apakah kamu akan tetap memiliki tanah ini?

Yehezkiel 32:20

Konteks
32:20 Mereka akan rebah di tengah orang-orang yang mati terbunuh oleh pedang dan seluruh rakyatnya w  yang banyak akan telentang x  bersama dia.

Yehezkiel 32:10

Konteks
32:10 Aku akan membuat banyak bangsa kaget melihat engkau, dan raja-rajanya akan menggigil melihatmu, kalau Aku menetak-netakkan pedang-Ku h  di hadapan mereka. Mereka akan gentar, terus-menerus, masing-masing demi hidupnya, i  pada hari j  kesudahanmu.
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[21:3]  1 Full Life : PEDANG-KU.

Nas : Yeh 21:3-32

Hukuman atas Yerusalem dan bangsa Yehuda akan dilaksanakan dengan pedang (yaitu, oleh pasukan Babel) yang akan dipakai Allah untuk membinasakan mereka.

[21:3]  2 Full Life : ORANG BENAR DAN ORANG FASIK.

Nas : Yeh 21:3

Dalam musibah nasional atau bencana alam, orang benar dan orang fasik sering kali sama-sama menderita. Tetapi perhatikan bahwa dahulu Yehezkiel sudah menjelaskan bahwa orang benar tidak akan mengalami hukuman kekal orang fasik (lih. Yeh 18:1-24).



TIP #28: Arahkan mouse pada tautan catatan yang terdapat pada teks alkitab untuk melihat catatan ayat tersebut dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA